Daftar Mobil Listrik yang Dijual di GIIAS 2022

Mobil listrik yang dijual di GIIAS 2022 terbilang cukup banyak dan berhasil menarik minat masyarakat untuk membelinya

Daftar Mobil Listrik yang Dijual di GIIAS 2022

Hyundai Ioniq 5

Boleh dikatakan bahwa Hyundai Ioniq 5 merupakan salah satu pelopor mobil listrik yang diproduksi di Tanah Air. Keputusannya tidaklah salah karena kendaraan tersebut memang berhasil minat banyak pelanggan.

Photo : Trenoto

Pada varian Long Range, Hyundai Ioniq 5 dilengkapi oleh baterai berkapasitas 72.6 kWh dan cukup untuk menempuh jarak sejauh 451 Km. Sementara standard range menggunakan berterai 58 kWh, sanggup digunakan menempuh perjalanan 384 Km.

DFSK Gelora E

Photo : DFSK Indonesia

Berbeda dengan pabrikan lain yang hadir sebagai mobil penumpang, DFSK Gelora E hadir guna mengisi kekosongan di segmen komersial. Van ini mengandalkan baterai berkapasitas 42 kWh, cukup memenuhi kebutuhan berkendara sejauh 300 km.

Gelora E juga sudah dilengkapi oleh beberapa fitur, termasuk fast charging. Dengan demikian diharapkan penggunanya tidak perlu menunggu lama dalam mengisi daya.

Lexus UX300e

Photo : Trenoto

Tak mau ketinggalan, Lexus juga membawa kendaraan listrik mereka yaitu UX300e yang sudah diluncurkan sejak 2020 lalu. Dibanderol Rp1.4 miliar, tidak mengherankan bila mobil tersebut memiliki beragam keunggulan.

Lexus UX300e hadir dengan desain menarik serta dilengkapi oleh spindle grille yang merupakan ciri khas dari brand tersebut. Mobil ini dilengkapi baterai berkapasitas 54.3 kWh, cukup digunakan berkendara sejauh 300 km.

Keunggulan utama adalah pengisian daya baterai dari 0 hingga 100 persen hanya membutuhkan waktu 6 jam. Waktunya cukup singkat karena umumnya pengisian daya memerlukan waktu yang lebih panjang.


Terkini

mobil
Harga Tiket Timnas Indonesia Setara Cicilan Toyota Avanza E

Harga Tiket Timnas Indonesia Setara Cicilan Toyota Avanza E

Harga tiket Timnas Indonesia yang termahal dipasarkan setara dengan besaran cicilan Toyota Avanza 1.3 E M/T

mobil
Kunci BMW Santai Bersaing dengan Mobil Listrik China

Kunci BMW Tetap Tenang Bersaing dengan Mobil Listrik China

BMW Indonesia santai menghadapi peta persaingan mobil listrik China, sebab memiliki sejumlah keunggulan

mobil
Toyota Hilux BEV

Toyota Hilux BEV Diuji, Produksi Dimulai Tahun Depan

Toyota Hilux BEV diuji di Thailand dan rencananya produksi akan dimulai akhir 2025 untuk pasar domestik

news
Ganjil Genap Puncak

Ganjil Genap Puncak 17 Mei 2024, Pelanggar Harus Putar Balik

Ganjil genap Puncak 17 Mei 2024 akan digelar untuk mengurangi kemacetan dan pelanggar harus putar balik

news
Jadwal dan Lokasi SIM Keliling Jakarta Sebelum Akhir Pekan

Jadwal dan Lokasi SIM Keliling Jakarta 17 Mei, Jelang Akhir Pekan

Jelanng akhir pekan, SIM Keliling Jakarta tetap beroperasi sejak pukul 08.00 WIB buat melayani masyarakat

news
SIM keliling Bandung hari ini

2 Lokasi SIM Keliling Bandung Hari Ini, Jumat 17 Mei 2024

Fasilitas ini tidak beroperasi di akhir pekan, manfaatkan SIM keliling Bandung di dua lokasi hari ini

news
Ganjil genap Jakarta

Ganjil Genap Jakarta 17 Mei 2024, Polisi Tetap Bersiaga

Pembatasan ganjil genap Jakarta 17 Mei 2024 tetap diawasi ketat meski telah memasuki libur akhir pekan

motor
Alva Enggan Pakai Metode Swap Baterai

Alva Enggan Pakai Metode Swap Baterai, Bisa Turunkan Performa

Dimensi dan kapasitas kecil, Alva enggan pakai metode swap baterai karena diklaim bisa kurangi performa