Catat 6 Cara Merawat Sunroof dan Panoramic Roof Saat Musim Hujan

Simak cara merawat Sunroof dan Panoramic Roof buat Anda pemilik mobil dengan fitur mewah dan bergengsi

Catat 6 Cara Merawat Sunroof dan Panoramic Roof Saat Musim Hujan

KatadataOTOMusim hujan belum juga berlalu di Indonesia hingga Maret 2024. Pemilik mobil tidak boleh lengah melakukan perawatan secara berkala.

Apalagi bagi Anda yang mempunyai kendaraan dengan Sunroof dan Panoramic Roof. Sebab bisa mengalami kerusakan seperti kebocoran.

Tentu Anda tidak ingin hal tersebut terjadi saat musim hujan bukan. Wajib hukumnya melakukan perawatan rutin pada Sunroof dan Panoramic Roof.

Apalagi merawat komponen tersebut pun tidak sulit, bisa dilakukan secara mandiri di rumah. Selain itu dapat mengandalkan tenaga ahli jika tidak memiliki waktu luang,

Catat 6 Cara Merawat Sunroof dan Panoramic Roof Saat Musim Hujan
Photo : Shutterstock

KatadataOTO pun telah merangkum cara merawat Sunroof dan Panoramic Roof saat musim hujan seperti dikutip dari berbagai sumber.

Cara Merawat Sunroof dan Panoramic Roof

  1. Bersihkan Secara Teratur

Hal pertama yang bisa dilakukan secara mandiri adalah bersihkan Sunroof dan Panoramic Roof dengan lembut menggunakan shampoo mobil serta air bersih.

Hindari memakai bahan kimia abrasif atau sikat kasar dan dapat merusak permukaan kaca juga karet pelindung Sunroof.

  1. Perhatikan Karet Pelindung Sunroof

Langkah kedua dengan memeriksa karet pelindung secara berkala. Pastikan tidak ada keretakan, keausan maupun kerusakan.

Jika Anda menemukan atau melihat kerusakan, segera pergi ke bengkel guna mengganti karet pelindung guna mencegah kebocoran saat hujan juga mencuci mobil.

  1. Periksa Saluran Pembuangan Air

Cara merawat Sunroof dan Panoramic Roof yang ketiga adalah mengecek saluran pembuangan air. Wajib terbebas dari kotoran maupun penyumbatan.

Pemilik mobil dapat menggunakan alat kecil atau sikat lembut untuk membersihkannya. Jika saluran tersumbat, air bisa mengalir masuk ke dalam kabin lalu menyebabkan kerusakan.

  1. Jaga Kebersihan Rel Sunroof

Cara keempat adalah dengan membersihkan rel penggerak yang dioperasikan menggunakan motor elektrik.

Dikhawatirkan bila terlalu lama didiamkan dapat membuat motor penggerak menjadi macet ketika dipakai karena kotoran menumpuk.


Terkini

news
Forwot

Forwot Rayakan Hari Jadi Ke-21 Dibarengi Turnamen

Forwot menggelar perayaan hari jadi ke-21 dibarengi dengan turnamen futsal dan didukung berbagai pihak

motor
Daftar Harga Motor Matic Honda Mei 2024, Beat dan Stylo 160 Naik

Daftar Harga Motor Matic Honda Mei 2024, Beat dan Stylo 160 Naik

Menurut pantauan KatadataOTO pada Senin (20/5), harga sejumlah motor matic Honda mengalami peningkatan

mobil
Pemerintah Godok Subsidi Mobil Hybrid, Ini Kata Wuling

Pemerintah Masih Godok Subsidi Mobil Hybrid, Wuling Buka Suara

Wuling menyambut rencana subsidi mobil hybrid yang tengah digodok oleh Presiden Jokowi dan para jajarannya

mobil
Spesifikasi BAIC BJ40 Plus

Spesifikasi BAIC BJ40 Plus buat Pasar RI, SUV Alternatif Rubicon

Bakal resmi meluncur di GIIAS 2024, berikut spesifikasi BAIC BJ40 Plus yang digadang jadi alternatif Rubicon

modifikasi
Modifikasi Wuling BinguoEV

Modifikasi Wuling BinguoEV Tampil Beda di The Elite Showcase 2024

Inspirasi ubahan mobil listrik, ini modifikasi Wuling BinguoEV yang unik di ajang The Elite Showcase

mobil
130 Toyota bZ4X Jadi Mobil Operasional World Water Forum 2024

130 Toyota bZ4X Jadi Mobil Operasional World Water Forum 2024

Sebanyak 130 unit mobil listrik Toyota bZ4X mendapatkan tugas berpartisipasi di ajang World Water Forum 2024

mobil
Penjualan Honda April 2024

Penjualan Honda April 2024 Turun, Libur Lebaran Jadi Alasan

Penjualan Honda April 2024 mengalami penurunan karena adanya libur Lebaran sehingga transaksi tak efektif

news
Jadwal dan Lokasi SIM Keliling Jakarta Hari Ini 20 Mei 2024

Jadwal dan Lokasi SIM Keliling Jakarta Hari Ini 20 Mei 2024

Buat masyarakat ingin mengurus dokumen berkendara, bisa memanfaatkan lima lokasi SIM keliling Jakarta hari ini