3 Komponen Mobil yang Harus Diperhatikan saat Musim Hujan
20 Juni 2025, 16:37 WIB
Simak cara merawat Sunroof dan Panoramic Roof buat Anda pemilik mobil dengan fitur mewah dan bergengsi
Oleh Satrio Adhy
Jika mobil Anda habis dicuci atau digunakan saat hujan ada baiknya segera dikeringkan. Sebab bila dibiarkan dalam kondisi basah bisa menimbulkan karat di bagian rel.
Jangan biarkan air mengering sendiri, pasalnya bisa menjadi kerak serta mengganggu performa serta penampilan kendaraan.
Cara merawat Sunroof dan Panoramic Roof ini terlihat merepotkan, tapi dapat menjaga daya tahan sehingga lebih awet.
Cara merawat Sunroof dan Panoramic Roof terakhir adalah dengan tidak membiarkan bagian tersebut terpapar sinar matahari langsung.
Pasalnya Sunroof dan Panoramic Roof dilengkapi karet yang berfungsi untuk mencegah air masuk ke dalam kabin ketika hujan turun.
Karet di bagian ini berpotensi getas jika terkena panas matahari terus menerus. Bila sering terjadi maka berpotensi rusak serta tidak dapat menahan air.
Artikel Terpopuler
1
2
3
4
5
Artikel Terkait
20 Juni 2025, 16:37 WIB
09 Januari 2025, 08:00 WIB
05 Desember 2024, 18:00 WIB
30 September 2024, 22:30 WIB
27 Maret 2024, 15:00 WIB
Terkini
17 November 2025, 12:00 WIB
Duo Marquez bersaudara mampu mendominasi papan atas klasemen akhir MotoGP 2025 setelah tampil sangat impresif
17 November 2025, 11:00 WIB
Mitsubishi Fuso nilai wacana uji kir di bengkel resmi bisa memudahkan pelanggan dalam menjalankan kewajibannya
17 November 2025, 10:00 WIB
Ajang Honda Modif Contest 2025 berhasil menemukan karya ciamik sepeda motor yang terus-menerus berkembang
17 November 2025, 08:00 WIB
Sebagian ruas jalan di Tol Cipularang dan Padaleunyi ditutup untuk dilakukan perbaikan selama sepekan
17 November 2025, 07:00 WIB
Kementerian Perhubungan gelar pembatasan lalu lintas di kawasan wisata saat libur Natal dan tahun baru
17 November 2025, 06:00 WIB
Agar tidak terkena tilang saat Operasi Zebra 2025, Anda bisa memanfaatkan kehadiran SIM keliling Bandung
17 November 2025, 06:00 WIB
Lima lokasi SIM keliling Jakarta kembali dibuka seperti biasa, bisa untuk perpanjangan SIM A maupun C
17 November 2025, 06:00 WIB
Ganjil genap Jakarta 17 November 2025 berbarengan dengan penyelenggaraan operasi Zebra sehingga pengawasan lebih ketat