Catat 6 Cara Merawat Sunroof dan Panoramic Roof Saat Musim Hujan

Simak cara merawat Sunroof dan Panoramic Roof buat Anda pemilik mobil dengan fitur mewah dan bergengsi

Catat 6 Cara Merawat Sunroof dan Panoramic Roof Saat Musim Hujan
  1. Keringkan Sunroof Setelah Tersiram Air

Jika mobil Anda habis dicuci atau digunakan saat hujan ada baiknya segera dikeringkan. Sebab bila dibiarkan dalam kondisi basah bisa menimbulkan karat di bagian rel.

Jangan biarkan air mengering sendiri, pasalnya bisa menjadi kerak serta mengganggu performa serta penampilan kendaraan.

Cara merawat Sunroof dan Panoramic Roof ini terlihat merepotkan, tapi dapat menjaga daya tahan sehingga lebih awet.

Catat 6 Cara Merawat Sunroof dan Panoramic Roof Saat Musim Hujan
Photo : Shutterstock
  1. Jangan Terlalu Sering Terkena Sinar Matahari Langsung

Cara merawat Sunroof dan Panoramic Roof terakhir adalah dengan tidak membiarkan bagian tersebut terpapar sinar matahari langsung.

Pasalnya Sunroof dan Panoramic Roof dilengkapi karet yang berfungsi untuk mencegah air masuk ke dalam kabin ketika hujan turun.

Karet di bagian ini berpotensi getas jika terkena panas matahari terus menerus. Bila sering terjadi maka berpotensi rusak serta tidak dapat menahan air.


Terkini

news
Cara dan Syarat Dapat Diskon Pertamax Selama Arus Balik 2025

Cara dan Syarat Dapat Diskon Pertamax Selama Arus Balik 2025

Pertamina memberikan diskon Pertamax, Pertamax Turbo dan Pertamina Dex selama masa arus balik Lebaran 2025

mobil
Kabar Pergantian Merek Daihatsu ke Toyota Dipastikan Hoax

Kabar Pergantian Merek Daihatsu ke Toyota Dipastikan Hoax

Astra Daihatsu Motor membantah kabar yang menyebut merek dan logo mereka bakal beralih menggunakan Toyota

news
Tarif tol Trans Sumatera

5 Ruas Tol Trans Sumatera Beroperasi Tanpa Tarif Saat Arus Balik

Sedikitnya ada lima ruas tol Trans Sumatera yang beroperasi tanpa tarif saat arus balik untuk melancarkan lalu lintas

mobil
Chery J6 Dilirik Konsumen Fleet, Berpeluang Dijadikan Taksi Online

Chery J6 Dilirik Konsumen Fleet, Bisa Dijadikan Taksi Online

PT CSI mulai incar konsumen fleet untuk Chery J6, berpeluang dijadikan armada taksi online di masa mendatang

news
Tol Probolinggo

Tol Probolinggo Banyuwangi Seksi 1 Buka Fungsional Saat Arus Balik

tol Probolinggo Banyuwangi seksi 1 dibuka secara fungsional saat arus balik Lebaran 2025 untuk hindari kemacetan

motor
Begini Nasib Harga Motor Honda saat Rupiah Terus Melemah

Nasib Harga Motor Honda saat Rupiah Terus Melemah

Melemahnya nilai tukar rupiah terhadap dolar Amerika Serikat bakal berdampak ke harga motor Honda di Indonesia

news
Tol Japek II Selatan Mulai Dibuka Hari Ini, Tidak Dipungut Biaya

Tol Japek II Selatan Mulai Dibuka Hari Ini, Tidak Dipungut Biaya

Demi mengurangi kepadatan lalu lintas pada arus balik Lebaran 2025, Tol Japek II Selatan mulai dibuka hari ini

news
Tarif tol

Jasa Marga Bebaskan Tarif Tol Saat Arus Balik, Simak Aturannya

Jasa Marga bebaskan tarif tol saat arus balik untuk beri kemudahan kepada masyarakat saat arus balik