4 Tips Poles Mobil Biar Tetap Kinclong saat Mudik Lebaran 2024

Berikut 4 tips poles mobil agar tetap kinclong saat melakukan perjalanan mudik Lebaran 2024 bersama keluarga

4 Tips Poles Mobil Biar Tetap Kinclong saat Mudik Lebaran 2024

KatadataOTO – Meski musim hujan belum juga berlalu, menjaga penampilan mobil menjadi suatu keharusan. Terlebih bagi Anda yang ingin memakainya saat mudik Lebaran 2024.

Jangan sampai penampilan mobil kotor dan terlihat kusam ketika berkunjung ke rumah sanak saudara di kampung halaman. Itu bakal mengurangi estetika kendaraan Anda.

“Biasanya pas musim hujan kan mudah kotor, kalau tidak cepat dibersihkan akan meninggalkan noda di sejumlah bagian bodi,” Setiyo Widodho Rahayu selaku Area Manager Scuto Galaxy di Bekasi beberapa waktu lalu.

Dia menuturkan ada sejumlah cara yang bisa dilakukan. Salah satunya dengan poles bodi mobil memakai cairan Wax.

Tips Merawat Bodi Mobil Saat Musim Hujan, Agar Tetap Mengkilap
Photo : KatadataOTO

Tujuannya untuk menghilangkan kotoran membandel serta baret di permukaan cat juga membuat bodi mobil tampak lebih mengkilap.

Sebagai informasi memoles bodi mobil tidak boleh asal, ada beberapa cara dan alat yang harus Anda persiapkan agar hasilnya maksimal, KatadataOTO pun coba merangkum dari berbagai sumber.

4 Tips Poles Mobil

  1. Siapkan Peralatan Dibutuhkan

Tips poles mobil yang pertama adalah menyiapkan kain Microfiber serta Wax. Pilihlah cairan dengan kualitas tinggi meskipun harganya mahal agar tidak membahayakan cat mobil.

Sementara buat kain disarankan menggunakan Microfiber yang lembut supaya tidak menyebabkan baret pada bodi kendaraan.

  1. Cuci Mobil Sampai Bersih

Jika semua alat sudah disiapkan, Anda bisa mencuci mobil terlebih dahulu. Hal ini penting dilakukan agar tidak ada kotoran maupun debu menempel di permukaan cat.


Terkini

mobil
Mitsubishi Pajero

Mitsubishi Pajero Generasi Terbaru Tampilannya Mirip Destinator

Mitsubishi Pajero generasi terbaru diyakini jadi bagian dari line up produk anyar pabrikan Jepang itu di 2026

otosport
MotoGP 2026

Dua Rookie Lengkapi Formasi Pembalap MotoGP 2026

Persaingan baru, rookie Diogo Moreira dan Toprak Razgatlioglu siap meramaikan ajang balap MotoGP 2026

otosport
Julian johan

Julian Johan Bawa Misi Penting pada Rally Dakar 2026

Julian Johan sudah melakukan berbagai persiapan guna berlaga di Rally Dakar 2026, seperti latihan di Maroko

mobil
Taksi Listrik

Pengamat Tanggapi Kecelakaan Taksi Listrik yang Kembali Terulang

Taksi listrik Green SM kembali alami kecelakaan, pengamat sorot pentingnya pelatihan softskill pengemudi

mobil
Penjualan BYD

Penjualan BYD sejak Debut di RI, Sudah Pasarkan 50 Ribu Unit

Penjualan BYD di Indonesia selama periode 2024-2025 tembus 50 ribu unit dan wajib dirakit lokal tahun ini

mobil
BYD

BYD Gerah Desain Mobil Mereka Selalu Ditiru Kompetitor

BYD menilai terobosan serta inovasi pada mobil listrik sebagai kontribusi dalam pengembangan industri

mobil
Leapmotor

Leapmotor B10 Makin Dekat ke Indonesia, Calon Pesaing Geely EX5

Leapmotor merupakan salah satu merek asal Tiongkok yang bakal masuk Indonesia melalui Indomobil Group

mobil
Mobil Cina

3 Merek Mobil Cina Ini Mulai Geser Popularitas Jepang di Inggris

Tiga merek mobil Cina catat penjualan positif di Inggris, angka penjualannya diproyeksikan 200 ribu di 2025