Harga Naik Terus, Beli Mobil Baru Sekarang Dianggap Kurang Bijak
20 Mei 2025, 14:00 WIB
BYD Seal menjadi satu-satunya model non Jepang yang berhasil masuk ke dalam 20 mobil terlaris Juli 2024
Oleh Adi Hidayat
KatadataOTO – Sepanjang Juli 2024 Whole Sales mobil nasional mencapai 74.160 unit atau turun dibanding bulan sebelumnya yaitu 74.623 unit. Dengan ini total pengiriman dari pabrik ke diler adalah sebanyak 484.235 unit.
Pabrikan Jepang masih mendominasi Whole Sales di Tanah Air. Hal ini bisa terlihat dari daftar 20 mobil terlaris Juli 2024. Peringkat 1 hingga 10 dikuasai oleh kendaraan merek Jepang.
Meski demikian, penjualan kendaraan China juga tidak dipasang sebelah mata. Pasalnya BYD Seal tercatat menjadi satu-satunya produk non Jepang yang berhasil masuk ke 20 besar.
Mobil listrik tersebut berhasil dikirim ke diler sebanyak 1.290 unit sepanjang Juli 2024. Angka itu seakan menunjukkan bahwa produk yang mereka bawa memang diterima positif oleh masyarakat.
Posisi kedua diisi Toyota Avanza yang sudah dikirim 4.189 unit. Sedangkan Toyota Kijang Innova Zenix berada di peringkat ketiga setelah melepas 4.049 unit ke diler.
Sedangkan Toyota Calya menduduki peringkat keempat karena melepas 3.730 unit. Honda Brio jadi penutup lima besar karena sudah mengirim 3.425 unit ke diler.
Artikel Terpopuler
1
2
3
4
5
Artikel Terkait
20 Mei 2025, 14:00 WIB
20 Mei 2025, 07:00 WIB
17 Mei 2025, 13:00 WIB
16 Mei 2025, 09:00 WIB
15 Mei 2025, 11:00 WIB
Terkini
20 Mei 2025, 22:23 WIB
Modifikasi Terios bergaya offroad menarik perhatian di Daihatsu Kumpul Sahabat 2025, simak detailnya
20 Mei 2025, 21:00 WIB
Suzuki mengungkap kalau penjualan kendaraan mereka sepanjang April 2025 ditopang oleh deretan mobil hybrid
20 Mei 2025, 20:00 WIB
Honda kurangi investasi pada mobil listrik akibat adanya perlambatan permintaan secara global dan beralih ke hybrid
20 Mei 2025, 19:00 WIB
Gambar dari Nissan Juke generasi ketiga mulai diperlihatkan dengan desain yang lebih agresif dan tajam
20 Mei 2025, 18:00 WIB
Toyota dikabarkan buka komunikasi dengan Nissan untuk mencari kemungkinan kerja sama dalam waktu dekat
20 Mei 2025, 17:00 WIB
Dalam laporan keuangan yang dipublikasikan 12 Mei 2025, Mazda konfirmasi perakitan lokasi SUV CX-30 di RI
20 Mei 2025, 16:00 WIB
BMW mengaku enggan fokus mengembangkan EV, mereka justru ingin tetap memproduksi mobil bensin dan hidrogen
20 Mei 2025, 15:00 WIB
Desain Xpeng P7 generasi baru mulai diperkenalkan dengan tampilan yang agresif dan sudah menggunakan platform baru