Hyundai Siapkan Mobil Listrik Baru, Kemungkinan Kona N Line
22 November 2024, 11:00 WIB
Hyundai Stargazer X menjadi teman petualangan selama 3 hari bersama puluhan jurnalis otomotif Tanah Air
Oleh Denny Basudewa
TRENOTO – PT Hyundai Motors Indonesia (HMID) menggelar sesi test drive produk terbarunya yakni Stargazer X. Kendaraan tersebut mengusung basis Stargazer standar alias LMPV (Low Multi Purpose Vehicle).
Terdapat beberapa perbedaan pada Hyundai Stargazer X dibandingkan sebelumnya. Namun sentuhannya tidak menyeluruh sehingga feeling berkendara masih seperti MPV pada umumnya.
Langkah pabrikan asal Korea Selatan ini terbilang cukup berani. Pasalnya model terbaru mereka kini meramaikan segmen yang terkenal paling seksi di Tanah Air.
“Seperti kita tahu bahwa pasar Indonesia itu tidak jauh dari MPV, sudah posisi marketnya sekitar 20 – 25 persen. Kenapa kita luncurkan Stargazer X karena tidak jauh dari survey,” kata Fransiscus Soerjopranoto, Chief Oerating Officer (COO) HMID di sela-sela media drive Hyundai Stargazer X (29/08).
Perjalanan bersama unit teranyar Hyundai dimulai dari Yogyakarta. Puluhan awak media termasuk TrenOto berkesempatan mengemudikan Stargazer X ke arah Magelang.
Kendaraan yang masuk ke dalam kategori Crossover dipacu selama 1.5 jam kurang lebih. Di sini tantangan sudah mulai terasa karena selain perjalanan cukup jauh, medannya juga semakin mengecil dan ramai penduduk.
Dibutuhkan mobil nyaman dalam hal fitur maupun posisi berkendara. Hal tersebut guna membuat pengemudi hingga penumpang tetap kerasan di dalam kabin.
Artikel Terpopuler
1
2
3
4
5
Artikel Terkait
22 November 2024, 11:00 WIB
22 November 2024, 08:00 WIB
21 November 2024, 21:00 WIB
21 November 2024, 15:00 WIB
21 November 2024, 13:22 WIB
Terkini
22 November 2024, 17:00 WIB
Mobil listrik Aletra L8 hadir di pameran GJAW 2024 mengisi segmen MPV, jadi salah satu pesaing baru BYD M6
22 November 2024, 16:16 WIB
BAIC BJ40 Plus dengan aksesoris lengkap hadir meramaikan ajang Gaikindo Jakarta Auto Week (GJAW 2024)
22 November 2024, 15:37 WIB
Hadir perdana di pameran GJAW 2024, ini tampilan dua mobil listrik Zeekr yang bakal dipasarkan di RI
22 November 2024, 13:00 WIB
PPN 12 persen akan berlaku 2025, Honda Bali optimis bisa pertahankan penjualan berdasarkan 2 hal berikut
22 November 2024, 11:52 WIB
GJAW 2024 berlangsung di ICE BSD, Tangerang Selatan mulai 22 November-1 Desember 2024, diramaikan 80 peserta
22 November 2024, 11:00 WIB
HMID mengaku akan meluncurkan mobil listrik baru di Desember 2024, kemungkinan adalah Hyundai Kona N Line
22 November 2024, 10:00 WIB
Ganjil genap Puncak 22 November 2024 kembali diterapkan untuk mengatasi kepadatan di kawasan tersebut
22 November 2024, 10:00 WIB
Neta akan melakukan studi terlebih dahulu untuk membawa model MPV tiga baris ke pasar Indonesia tahun depan