Cara Cek Pajak Kendaraan Bermotor Online, Bisa Rebahan di Rumah

Lebih mudah dan praktis, pemilik bisa melakukan pengecekan pajak kendaraan bermotor online dengan cara ini

Cara Cek Pajak Kendaraan Bermotor Online, Bisa Rebahan di Rumah

TRENOTO – Perkembangan teknologi membuat pemilik kendaraan lebih mudah saat mengecek pajak kendaraan bermotor online. Berbeda-beda, besar pajak didasarkan atas jenis kendaraan, tahun pembelian dan kapasitas mesin.

Terdapat tiga cara mudah mengecek pajak kendaraan secara online, salah satunya melalui situs Samsat wilayah tempat tinggal pemilik. Tak hanya informasi pajak kendaraan, pemilik juga bisa mengetahui kapan tanggal jatuh tempo pembayaran. 

Meksi demikian belum semua wilayah situs Samsat bisa digunakan untuk mengecek pajak kendaraan. Untuk lebih jelasnya berikut cara mengecek pajak kendaraan secara online.

Situs Online Cek Pajak Kendaraan Bermotor 

  • Jawa Barat

Situs online untuk cek pajak kendaraan bermotor terdapat di Jawa Barat. Bagi Anda yang berdomisili di eilayah ini bisa menyambangi situs layanan resmi https://bapenda.jabarprov.go.id/infopkb/. 

Meski telah memiliki website resmi, proses konfirmasi layanan masih dilakukan melalui SMS.
Layanan ini dapat digunakan untuk mengirimkan informasi pengecekan jumlah pajak kendaraan serta tanggal jatuh tempo pembayaran pajak. 

Photo : Pribadi

Selanjutnya pemilik kendaraan bisa melakukan pembayaran melalui M-banking. Selain itu, pemilik kendaraan dapat melakukan transaksi pembayaran melalui SMS banking dan ATM. 

  • Jawa Tengah

Wilayah Jawa Tengah juga memberikan pelayanan serupa. Melalui situs resminya, layanan informasi dalam pengecekan pajak kendaraan bisa dilakukan dengan pelat nomor kendaraan.

Khusus wilayah ini, pemilik dapat mengaksesnya melalui laman http://dppad.jatengprov.go.id/info-pajak-kendaraan/ dengan panduan berikut.

  1. Masuk ke website resmi
  2. Silahkan isi pelat nomor kendaraan yang ingin Anda cek di kolom yang sudah disediakan, lalu klik keterangan submit.
  3. Setelah Anda klik submit, maka akan muncul beberapa angka pada laman website. Angka inilah yang menjadi nominal pajak kendaraan bermotor dan wajib dibayar.
  4. Yang menjadi catatan adalah nominal pajak yang ditampilkan adalah pajak normal. Artinya, angkanya belum termasuk nominal pajak kendaraan progresif untuk mobil maupun motor dan belum termasuk untuk denda kendaraan.
  5. Situs Online Cek Pajak Kendaraan Bermotor di Beberapa Wilayah Lain Indonesia

Terkini

news
SIM Keliling Bandung

ITC Kebon Pala Satu Lokasi SIM Keliling Bandung Hari Ini

Untuk mengurus dokumen berkendara, masyarakat bisa memanfaatkan kehadiran SIM keliling Bandung hari ini

news
Ganjil genap Jakarta

Ganjil Genap Jakarta 7 Desember 2026, Dikawal Puluhan Petugas

Pembatasan ganjil genap Jakarta diterapkan pada puluhan ruas jalan dengan pengawalan petugas di beberapa titik

news
SIM Keliling Jakarta

Lokasi SIM Keliling Jakarta Hari Ini 7 Januari, Catat Syaratnya

SIM keliling Jakarta tersebar di lima lokasi berbeda sekitar Ibu Kota, memudahkan pemohon memperpanjang SIM

modifikasi
Toyota GT86

Modifikasi Toyota GT86 Liberty Walk Racikan dari Kota Gudeg

Toyota GT86 masih menjadi mobil yang menantang untuk dimodifikasi karena memiliki potensi cukup besar

otopedia
Francesco Bagnaia

Francesco Bagnaia Disebut Terlalu Meremehkan Marquez di MotoGP

Performa Francesco Bagnaia turun drastis di MotoGP 2025, kesulitan bersaing dengan rekan setimnya di Ducati

mobil
BYD Seal

Tampilan Kembaran BYD Seal, Punya LiDAR dan Jarak Tempuh 700 Km

Kembaran BYD Seal bakal dipasarkan dengan nama Seal 07 EV, dipasarkan di Tiongkok lebih dulu tahun ini

mobil
LiDAR

Ini Fungsi Sensor LiDAR yang Banyak Dipakai di Mobil Listrik Cina

Sensor LiDAR kerap ditempatkan di bagian depan atap mobil listrik Cina keluaran terkini, dukung keselamatan

news
PO Cahaya Trans

Izin PO Cahaya Trans Dibekukan Usai Kecelakaan Maut di Tol

Keputusan itu diambil pasca PO Cahaya Trans terlibat kecelakaan di exit Tol Krapyak pada Desember lalu