Suzuki Bakal Pasok Mobil Listrik untuk Toyota Tahun Depan
31 Oktober 2024, 10:00 WIB
Citroen di GIIAS 2023 dipastikan boyong dua mobil baru untuk pasar Indonesia, termasuk mobil listrik e-C3
Oleh Serafina Ophelia
TRENOTO – Citroen dikonfirmasi turut hadir dalam gelaran GIIAS (Gaikindo Indonesia International Auto Show) 2023 pekan ini. Merek ini sebelumnya kembali ke Tanah Air di bawah Indomobil Group membawa tiga model.
Tiga model tersebut yakni C3, C5 Aircross dan mobil listrik e-C4, diperkenalkan ke masyarakat pada Desember 2022 dengan harga mulai dari Rp200 jutaan.
Kali ini Citroen di GIIAS 2023 dipastikan bakal membawa dua model baru, salah satunya adalah mobil listrik e-C3 alias versi setrum dari C3.
Kemudian ada varian lebih tinggi dari C3 yaitu C3 Aircross yang bakal jadi rival baru untuk Hyundai Creta dan Kia Seltos, dan juga disebut akan meluncur mengisi segmen midsize SUV di pasar India di mana pemesanannya dibuka pada Oktober mendatang.
Untuk diketahui C3 Aircross mendapatkan sejumlah tambahan yang tidak ada di C3 dan tersedia dalam konfigurasi 5 seater serta 7 seater.
Sayangnya beberapa fitur justru absen seperti panoramic sunroof, wireless charging, ventilated seats, lampu LED sampai enam titik airbags.
Menggunakan konfigurasi dapur pacu sama seperti C3 mobil ini dilengkapi mesin 1.2L turbocharged, dapat menghasilkan tenaga 108.4 hp dan torsi puncak 190 Nm dikawinkan transmisi manual 6 percepatan.
Disebut bahwa opsi transmis otomatisnya juga bakal diperkenalkan setelahnya.
Artikel Terpopuler
Artikel Terkait
31 Oktober 2024, 10:00 WIB
31 Oktober 2024, 08:00 WIB
30 Oktober 2024, 22:30 WIB
28 Oktober 2024, 18:00 WIB
27 Oktober 2024, 09:00 WIB
Terkini
01 November 2024, 07:00 WIB
Harley-Davidson hadirkan promo menarik dan tampilkan display pemenang Custom Kings Asia di IMOS 2024
01 November 2024, 06:00 WIB
Ganjil genap Jakarta 1 November 2024 bakal diawasi langsung oleh petugas di lapangan dengan cukup ketat
01 November 2024, 06:00 WIB
Di awal November, Polda Metro Jaya menghadirkan lima lokasi SIM Keliling Jakarta untuk melayani masyarakat
01 November 2024, 06:00 WIB
Bisa ditemukan di dua lokasi strategis, berikut kami rangkum informasi lengkap SIM keliling Bandung hari ini
31 Oktober 2024, 23:00 WIB
Hyundai Initium resmi diperkenalkan dan siap meluncur tahun depan sebagai mobil hidrogen kedua perusahaan
31 Oktober 2024, 22:00 WIB
KatadataOTO berkesempatan melihat langsung alur produksi mobil di Pabrik Daihatsu, Karawang Assembly Plant
31 Oktober 2024, 21:00 WIB
Jadi tulang punggung penjualan motor PT SIS, pemesanan Suzuki Burgman Street 125EX diklaim hampir 3.000 unit
31 Oktober 2024, 20:00 WIB
Respiro meluncurkan jaket motor baru bertepatan gelaran IMOS 2024 di ICE, BSD yang diberi nama Threnox