Leapmotor B10 Makin Dekat ke Indonesia, Calon Pesaing Geely EX5

Leapmotor merupakan salah satu merek asal Tiongkok yang bakal masuk Indonesia melalui Indomobil Group

Leapmotor B10 Makin Dekat ke Indonesia, Calon Pesaing Geely EX5

Lalu akselerasi dari 0-100 kilometer per jam bisa dicapai dalam waktu delapan detik, serta bisa melaju sampai kecepatan tertinggi 170 kilometer per jam.

Tidak hanya menawarkan performa mumpuni, Leapmotor B10 punya interior yang menarik. Warna kabin didominasi putih, minim tombol fisik khas mobil listrik Cina keluaran terkini.

Bangku baris pertama Leapmotor B10 bisa dibuat rebah atau fully reclined dengan kondisi headrest dilepas, menawarkan kabin lega sesuai kebutuhan para penggunanya.

Guna menunjang kebutuhan pemilik, ada ruang bagasi dengan kapasitas 430 liter dan bisa diperluas sampai ke 1.700 liter apabila kursi baris kedua diliipat.

Leapmotor
Photo: Leapmotor

Leapmotor B10 juga punya front trunk alias frunk atau bagasi di kap depan mobil, menyuguhkan ruang ekstra 25 liter buat meletakkan muatan tambahan.

Besar peluang Leapmotor dihadirkan oleh Indomobil Group tahun ini. Masih ada berbagai pameran otomotif bisa jadi kesempatan untuk memperkenalkan Leapmotor ke konsumen potensial.

Namun Leapmotor perlu mempertimbangkan harga kompetitif untuk mulai memasarkan lini kendaraannya di dalam negeri.

Leapmotor
Photo: Leapmotor

Salah satu rivalnya, Geely EX5 saat ini ditawarkan mulai dari Rp 475 jutaan berkat pemberian insentif impor dari pemerintah di 2024 yang lalu.

Sementara tahun ini pemerintah masih belum memberikan kejelasan terkait pemberian subsidi di sektor otomotif.


Terkini

mobil
Mazda EZ-6

Mobil Listrik Mazda EZ-6 Diduga Tes Jalan, Segera Dipasarkan

Sinyal kedatangan Mazda EZ-6 sudah semakin kuat, produk ini akan memanaskan persaingan pasar mobil listrik

mobil
iCar V23

iCar V23 Peroleh Nilai Sempurna Tes Tabrak ASEAN NCAP

Segera meluncur di Indonesia, mobil listrik iCar V23 telah diuji tingkat keamanannya oleh ASEAN NCAP

mobil
Ekspor Toyota Indonesia

Toyota Berharap Bantuan Pemerintah Atasi Tarif Impor Mobil di Meksiko

Ekspor mobil Toyota buatan Indonesia terancam turun akibat kebijakan sistem proteksi yang dilakukan pemerintah Meksiko

mobil
Penjualan Honda

Honda Sebut Penghapusan Pajak Penghasilan Bisa Dorong Penjualan Mobil

Honda optimis penghapusan pajak penghasilan buat sebagian masyarakat bisa membuat pasar otomotif tumbuh

motor
Motor listrik

Pasar Motor Listrik Bakal Jalan di Tempat Tanpa Subsidi Tahun Ini

Subsidi motor listrik terbukti tidak hanya pemanis saja, namun menjadi penggerak bagi pasar EV di Tanah Air

motor
Harga motor matic

Harga Motor Matic Murah di Awal 2026, Fazzio dan Filano Naik

Beberapa harga motor matic murah Yamaha terpantau mengalami kenaikan dengan besaran bervariasi di Januari

mobil
Daihatsu Rocky Hybrid

Harga Daihatsu Rocky Hybrid Januari 2026, Masih Rp 299 Jutaan

Daihatsu Rocky Hybrid belum mengalami penyesuaian harga di Januari 2026, sudah mulai dikirim ke konsumen

mobil
Omoda

Omoda Siap Debut di Indonesia, Bawa Empat Produk

Terlihat empat siluet mobil di laman resmi Omoda Indonesia, salah satunya diduga SUV hybrid Omoda O9