Test Drive Honda City, Sedan yang Menyenangkan Dikendarai

Honda City sedan kembali hadir untuk konsumen yang menggemari kendaraan jenis ini dengan segala kelebihannya

Test Drive Honda City, Sedan yang Menyenangkan Dikendarai
Rating Trenoto :

Kabin dan bagasi luas, bahan bakar efisien handling oke

Tenaga kurang besar, belum ada electric parking brake, rem belakang teromol

Fitur

Honda City generasi kelima ini menawarkan satu fitur yang diklaim belum digunakan oleh kompetitor sekelasnya. Remote Engine Start (RES) merupakan fitur termutakhir pada sedan entry-level di Tanah Air.

Dengan ini konsumen bisa menghidupkan mesin berikut AC untuk menyejukkan kabin. Cukup berguna di Indonesia karena merupakan wilayah tropis.

Cara kerjanya menekan tombol paling bawah bagian kiri pada remote control dengan jarak 0.5 meter dari kendaraan. Lalu pastikan mobil dalam keadaan terkunci untuk mengaktifkannya.

Namun kondisi ini belum sepenuhnya menyala, sehingga saat masuk kabin Anda harus menekan tombol start engine.

Fitur ini dikatakan telah lebih dulu hadir pada City Hatchback RS, CR-V dan all new BR-V. Lalu ada lagi kemudahan yang dipersembahkan oleh Honda pada City sedan yakni multi-angle rearview camera.

Photo : pribadi

Pengendara akan lebih mudah melakukan manuver parkir di lokasi yang sulit sekalipun. Kamera pada bagian belakang kendaraan ini bisa menampilkan gambar wide, normal dan top view.

Kemudian masih didukung dengan fitur Hill Start Assist (HSA), Vehicle Stability Assist (VSA) yang memudahkan pengendalian kendaraan.


Terkini

mobil
Kata BYD soal Inden

Kata BYD soal Inden, Pemesanan Diklaim Membludak

Sejumlah konsumen tak kunjung terima unit sejak pemesanan, ini kata BYD soal inden yang diklaim mengular

news
BYD Resmikan Diler 3S Baru di Cibubur

BYD Resmikan Diler 3S Baru di Cibubur, Punya 4 Charging Station

Menjadi bagian dari total target 50 outlet tahun ini, BYD resmikan diler 3S di kawasan Cibubur hari ini

motor
Skema Cicilan Yamaha LX 155 ABS, Cicilan Mulai Rp 800 Ribuan

Skema Kredit Yamaha Lexi LX 155 ABS, Cicilan Mulai Rp 800 Ribuan

Buat Anda yang tertarik memboyong Yamaha Lexi LX 155 bulan ini, ada skema cicilan mulai Rp 800 ribuan saja

news
Tarif tol Gempol Pandaan

Tarif tol Gempol Pandaan Naik Hari Ini, Sesuaikan Inflasi

Tarif tol Gempol Pandaan resmi naik hari ini untuk menyesuaikan inflasi dan mempertahankan pelayanan

news
Tarif tol Bali Mandara

Tarif Tol Bali Mandara Naik Hari Ini, Berlaku Semua Golongan

Tarif Tol Bali Mandara naik hari ini, berlaku untuk semua golongan termasuk sepeda motor yang melintas

mobil
Jeep Rubicon Mario Dandy Tak Laku Dilelang, Harga Dievaluasi

Jeep Rubicon Mario Dandy Tak Laku Dilelang, Harga Dievaluasi

Hingga batas waktu yang telah ditentukan, Jeep Rubicon Mario Dandy Satriyo tidak laku dilelang Kejari Jaksel

news
Spesifikasi Hyundai Santa Fe

Penjualan Lesu, Pabrik EV Hyundai Akan Produksi Mobil Hybrid

Penjualan kendaraan listrik murni atau BEV tengah lesu, pabrik EV Hyundai akan mulai produksi mobil hybrid

mobil
Penjualan Suzuki Maret

Penjualan Suzuki Maret 2024 Naik, XL7 Hybrid Jadi Andalan

Penjualan Suzuki Maret 2024 naik 14 persen dibanding bulan sebelumnya berkat XL7 Hybrid yang laris manis