First Drive BYD Seal, Sedan Listrik Nyaman dan Kencang

KatadataOTO berkesempatan mencoba rival Hyundai Ioniq 6 di Sirkuit Sentul, ini ulasan first drive BYD Seal

First Drive BYD Seal, Sedan Listrik Nyaman dan Kencang
Rating Trenoto :

Desain, performa & kenyamanan kabin

Operasional fitur, pilihan warna kurang

KatadataOTO – Salah satu model mobil listrik BYD (Build Your Dreams) yakni Seal cukup menarik perhatian konsumen saat ini. Pasalnya rival Hyundai Ioniq 6 tersebut punya harga kompetitif dengan fitur tidak kalah menarik.

Untuk diketahui harga BYD Seal resmi diungkap pada pameran otomotif IIMS 2024. Ada dua varian tersedia, kisaran harga Rp 600 jutaan sampai Rp 700 jutaan.

Buat perbandingan Hyundai Ioniq 6 sekarang dilego Rp 1,1 miliar, alias Rp 400 jutaan lebih mahal. Padahal kedua model sama-sama berstatus CBU (completely built up) alias impor utuh dari negara asalnya.

Performa jadi satu hal yang ingin ditonjolkan oleh BYD Seal. Bahkan seperti tertera di badge bagian belakang kanan kap bagasi yakni 3,8 detik, merupakan klaim akselerasi 0-100 km/jam dari sedan bertenaga listrik itu.

First Drive BYD Seal
Photo : KatadataOTO

Beberapa waktu lalu KatadataOTO berkesempatan untuk mencoba langsung unit Seal di area Sirkuit Sentul. Ada alasan tertentu mengapa tes dilakukan di area khusus dan bukan jalan raya.

Padahal buat Dolphin dan Atto 3 test drive dilakukan lintas kota lewat jalan tol maupun umum untuk membuktikan kemampuan daya jelajah kedua model itu.

“BYD Seal akan memberikan pengalaman berkendara mendebarkan namun tetap memenuhi visi BYD terhadap masa depan lebih ramah lingkungan,” ucap Luther Panjaitan, Head of Marketing BYD Motor Indonesia.

Lebih lengkap berikut rincian ulasan first drive BYD Seal di Sirkuit Sentul, Bogor beberapa waktu lalu.


Terkini

mobil
Airlangga Klaim Proyek Mobil Nasional Diminati Pabrikan Asing

Airlangga Klaim Proyek Mobil Nasional Diminati Pabrikan Asing

Airlangga menyebut proyek mobil nasional mencuri perhatian banyak pihak, sehingga mereka tertarik ambil bagian

mobil
Lepas L8

Keunggulan LEX Platform di Lepas L8, Utamakan Kenyamanan

LEX Platform di Lepas L8 dirancang untuk mengiptimalkan kenyamanan dan keselamatan berkendara pelanggan

komunitas
Auto kultur

Auto Kultur Sukses Bikin Festival Otomotif 36 Jam Nonstop

Auto Kultur menghadirkan ratusan mobil kalcer yang sudah dikurasi dan banyak program unik juga menarik

mobil
DFSK dan Seres

DFSK dan Pegadaian Jalin Kerja Sama Pembiayaan, Incar UMKM

Pegadaian jadi mitra pembiayaan lini kendaraan DFSK dan Seres, incar konsumen fleet dan pelaku usaha

mobil
VinFast Limo Green

VinFast Buka Peluang Limo dan Minio Greeen Jadi Armada Taksi

Mobil listrik VinFast Limo maupun Minio Green dinilai sangat cocok untuk menjadi armada taksi di Indonesia

news
Jumlah kendaraan melintas di jalan tol Jabotabek

Diskon Tarif Tol Natal dan Tahun Baru Diumumkan, Berlaku 3 Hari

Pemerintah memberi diskon tarif tol Natal dan tahun baru 2026 pada puluhan ruas untuk mudahkan perjalanan

news
SIM Keliling Jakarta Beroperasi Hari Ini, Cek Lokasinya

Simak Lokasi SIM Keliling Jakarta Hari Ini 27 November

Lokasi SIM keliling Jakarta tersebar di lima titik berbeda di sekitar Ibu Kota, jangan sampai terlewat

news
Ganjil genap Jakarta

Ganjil Genap Jakarta 27 November 2025, Ketat Jelang Akhir Bulan

Ganjil genap Jakarta masih tetap ketat di penghujung November 2025 dengan pengawasan dari kepolisian