Hyundai Ioniq 5 Bluelink dari Solo ke Surabaya Cuma Rp50 Ribuan

Tes ini dilakukan untuk melihat tingkat efisiensi Hyundai Ioniq 5 Bluelink untuk perjalanan jarak jauh

Hyundai Ioniq 5 Bluelink dari Solo ke Surabaya Cuma Rp50 Ribuan
Rating Trenoto :

Posisi berkendara nyaman, ada konektivitas bluelink, desain futuristik

AC kurang merata sampai baris kedua

Untuk diketahui Ioniq 5 memiliki wheelbase 100 mm lebih panjang dari SUV terbesar dipasarkan Hyundai di Tanah Air yakni Palisade. 

Wheelbase lebih panjang tersebut mempengaruhi tata letak jok di kabin serta penempatan bagasi.

Namun satu hal yang jadi kekurangan buat kami adalah pengaturan AC yang ternyata kurang merata sampai kursi baris kedua. Terkhusus di siang hari di kabin belakang.

Tes efisiensi Hyundai Ioniq 5 Bluelink

Kami duduk di bangku penumpang untuk perjalanan efisiensi berikutnya. Sebagai catatan kami diberikan daya baterai 90 persen, target sampai di Surabaya minimal sisa baterai adalah 30 persen tanpa pengisian daya.

Namun jika baterai tidak dirasa cukup untuk mencapai tujuan akhir ada dua charging station bisa dikunjungi di KM 519 A dan KM 626 A.

Tes Efisiensi Hyundai Ioniq 5 Bluelink
Photo : TrenOto

Beberapa tim peserta lain mengakali dengan tidak menggunakan AC selama perjalanan. Kami tetap menggunakan AC namun menjaga kecepatan stabil selama perjalanan.

Jarak ditempuh sejauh kurang lebih 257 km dari titik kumpul Java Terrace, Solo sampai Ayam Tidar, Surabaya. Estimasi dari navigasi menyebut perjalanan bisa ditempuh kurang dari tiga jam.


Terkini

modifikasi
The Elite Showcase

The Elite Showcase Resmi Dibuka, Tampilkan Ratusan Modifikasi

Harga tiket mulai Rp 100.000, pameran modifikasi The Elite Showcase resmi dibuka hari ini di ICE BSD

mobil
Kualitas Tol MBZ

Kualitas Tol MBZ Tidak Memenuhi Persyaratan SNI

Setelah diperiksa pihak ketiga pada akhir 2020 ternyata kualitas tol MBZ tidak memenuhi persyaratan SNI

motor
Harga Honda Vario 160 Bekas Mei 2024, Ada DP Ringan

Harga Honda Vario 160 Bekas Mei 2024, Ada DP Ringan

Honda Vario 160 bisa menjadi pilihan jika Anda tengah mencari motor bekas murah, sebab harganya Rp 22 jutaan

modifikasi
Modifikasi Mitsubishi Triton

Modifikasi Mitsubishi Triton Ironman 4x4, Siap Dibawa Offroad

Bisa jadi referensi buat Anda penyuka offroad, berikut modifikasi Mitsubishi Triton racikan Ironman 4x4

mobil
Innova Reborn Bekas

Harga Toyota Kijang Innova Reborn Bekas Mulai Rp 200 Jutaan

Masih jadi salah satu model yang digemari, Innova Reborn bekas dipatok mulai Rp 200 jutaan buat tipe G

mobil
Hyundai-Stargazer bekas

Hyundai Stargazer Bekas Lansiran 2023, Turun Rp 75 Jutaan

Hyundai Stargazer bekas lansiran 2023 turun Rp 75 Jutaan meski berusia muda dan diklaim kondisinya diklaim baik

mobil
Wuling Cloud EV

Wuling Cloud EV Resmi Meluncur, Harga Rp 398 Jutaan OTR Jakarta

Wuling Cloud EV resmi meluncur dengan harga Rp 398 Jutaan OTR Jakarta untuk memberi pilihan yang lebih lengkap

mobil
Mitsubishi Xpander Transmisi Manual Dicari Konsumen Luar Kota

Mitsubishi Xpander Transmisi Manual Dicari Konsumen Luar Kota

Mitsubishi Xpander Ultimate kini tersedia pilihan varian transmisi manual untuk memenuhi kebutuhan konsumen