Ganjil Genap Jakarta 22 November 2024, Sambut Libur Akhir Pekan
22 November 2024, 06:00 WIB
Cara urus paspor kendaraan sebelum Road Trip keluar negeri sebenarnya tidak terlalu sulit untuk dijalani
Oleh Adi Hidayat
KatadataOTO – Bertualang menggunakan kendaraan bermotor ke berbagai negara sudah bukan hal asing. Pelakunya sudah semakin banyak dan berasal dari berbagai kawasan termasuk Indonesia.
Ada banyak keuntungan bila berkendara menggunakan mobil atau motor pribadi. Mulai dari mendapat pengalaman unik hingga biaya lebih terjangkau.
Namun untuk membawa kendaraan bermotor baik itu roda dua maupun empat tidaklah mudah. Ada beberapa persyaratan yang harus dipenuhi agar bisa lolos di perbatasan termasuk membawa Carnet De Passage En Douane (CPD).
Dilansir dari situs resmi Ikatan Motor Indonesia (IMI) CPD adalah paspor kendaraan yang akan dipakai untuk keliling dunia atau lintas batas antar negara. Proses mendapatkannya sudah disesuaikan agar tidak memberatkan.
Pasalnya pemilik kendaraan cukup mendatangi pengurus daerah IMI sesuai domisili pemohon atau kantor pusat di Jakarta.
Artikel Terpopuler
1
2
3
4
5
Artikel Terkait
22 November 2024, 06:00 WIB
21 November 2024, 07:00 WIB
21 November 2024, 06:00 WIB
20 November 2024, 06:00 WIB
19 November 2024, 06:00 WIB
Terkini
22 November 2024, 06:07 WIB
Polda Metro Jaya menghadirkan SIM Keliling Jakarta hari ini di lima tempat berbeda demi melayani masyarakat
22 November 2024, 06:05 WIB
Jangan sampai terlewat karena SIM keliling Bandung tidak beroperasi di akhir pekan, berikut informasinya
22 November 2024, 06:00 WIB
Ganjil genap Jakarta 22 November 2024 digelar di puluhan titik untuk memastikan kelancaran lalu lintas
21 November 2024, 22:30 WIB
Kepolisian siapkan 59 kendaraan listrik untuk memenuhi beragam kebutuhan penugasan anggota di lapangan
21 November 2024, 22:00 WIB
Harga Aion V yang meluncur di GJAW 2024 diperkirakan mencapai Rp 500 jutaan dan sudah bisa dipesan dari sekarang
21 November 2024, 21:00 WIB
Perputaran uang judi online mencapai Rp 900 triliun, cukup untuk membeli Hyundai Tucson Hybrid secara tunai
21 November 2024, 20:00 WIB
Kebijakan opsen PKB serta PPN 12 persen yang bakal diterapkan awal 2025 diprediksi memberatkan industri motor
21 November 2024, 19:00 WIB
Indomobil Group baru saja menjalin kerja sama untuk menyediakan berbagai mobil listrik bagi PLN Icon Plus