Makin Populer, Edukasi Keamanan Mobil Listrik Wajib Digencarkan
21 Januari 2026, 19:30 WIB
Sejumlah menteri Prabowo Subianto di Kabinet Merah Putih memiliki mobil listrik, ada Hyundai dan Genesis
Oleh Serafina Ophelia
KatadataOTO – Presiden RI Prabowo Subianto resmi melantik jajaran menteri dan wakil menteri dalam Kabinet Merah Putih pada Senin (21/10). Beberapa di antaranya merupakan nama lama berkiprah di dunia politik.
Tidak hanya itu, sejumlah menteri Prabowo Subianto juga punya koleksi mobil menarik. Berdasarkan penelusuran KatadataOTO di laman e-LHKPN, banyak yang melaporkan kepemilikan mobil keluaran Toyota.
Mulai dari Toyota Kijang Innova, Fortuner, Land Cruiser sampai Lexus. Namun menariknya sejumlah menteri telah memiliki mobil listrik.
Misalnya Agus Gumiwang, menjabat sebagai Menteri Perindustrian. Dalam LHKPN dilaporkan 31 Desember 2023 tercatat ia memiliki dua unit mobil hasil sendiri, salah satunya Toyota bZ4X lansiran 2022 senilai Rp 1,05 miliar.
Kemudian Agus Harimurti Yudhoyono, dilantik sebagai Menko Bidang Infrastruktur dan Pembangunan Kewilayahan. Ia memiliki total harta Rp 116,5 miliar per 2024.
Mobil listrik kepunyaannya merupakan Wuling Air ev lansiran 2022 seharga Rp 185 juta. Untuk diketahui, Air ev merupakan BEV (Battery Electric Vehicle) berukuran kompak rakitan lokal.
Selanjutnya adalah Dudy Purwagandhi, Menteri Perhubungan. Dari antara delapan kendaraan terdaftar, satu di antaranya adalah Hyundai Ioniq 5 Signature Long Range lansiran 2022 senilai Rp 977,9 jutaan.
Artikel Terpopuler
Artikel Terkait
21 Januari 2026, 19:30 WIB
21 Januari 2026, 15:00 WIB
21 Januari 2026, 14:09 WIB
21 Januari 2026, 10:23 WIB
21 Januari 2026, 07:00 WIB
Terkini
22 Januari 2026, 06:00 WIB
Saat mengurus dokumen berkendara tidak perlu mendatangi kantor Satpas, cukup manfaatkan SIM keliling Bandung
22 Januari 2026, 06:00 WIB
Pemilik SIM A dan C bisa melakukan perpanjangan masa berlaku di SIM keliling Jakarta, ada di lima lokasi
22 Januari 2026, 06:00 WIB
Kepolisian masih mengandalkan ganjil genap Jakarta untuk atasi kemacetan lalu lintas yang ada di Ibu Kota
21 Januari 2026, 19:30 WIB
Insiden mobil listrik terbakar yang terjadi belakangan berpotensi memicu ketakutan, wajib ada edukasi
21 Januari 2026, 19:23 WIB
Fabio Quartararo dan Alex Rins kini mempunyai motor balap Yamaha baru guna mengarungi kompetisi MotoGP 2026
21 Januari 2026, 16:08 WIB
Yamaha Nmax maupun Xmax kini tampil beda setelah diberikan livery khusus, yakni 25 tahun Maxi yang sporty
21 Januari 2026, 15:00 WIB
Hampir dua tahun sejak peluncuran L8, Aletra akhirnya siap menghadirkan produk baru buat konsumen tahun ini
21 Januari 2026, 14:09 WIB
Mobil listrik terbaru Mitsubishi memiliki ukuran kompak dan bahasa desain baru pakai basis Foxtron Bria