Melihat Lebih Dekat Paddock Aprilia di MotoGP Mandalika 2023

Tim TrenOto mendapat undangan khusus dari Piaggio Indonesia buat masuk ke paddock Aprilia di MotoGP Mandalika 2023

Melihat Lebih Dekat Paddock Aprilia di MotoGP Mandalika 2023

Rinciannya empat orang untuk mengerjakan motor dan sisa satunya berstatus mobile. Bagian Engineering terdiri dari empat mekanik.

“Buat membangun paddock Aprilia Racing Team hanya membutuhkan waktu selama empat jam. Ada satu crew chief berkomunikasi sama rider,” ungkap Dario, Sabtu (14/10).

Lebih jauh dia menuturkan terdapat ruang khusus pembalap bersama crew chief buat mengolah data yang dibutuhkan oleh Vinales maupun Aleix.

Melihat Lebih Dekat Paddock Aprilia di MotoGP Mandalika 2023
Photo : TrenOto

Bergeser ke bagian belakang, terdapat ruang penyimpanan ban dilengkapi alat pemanas. Sedangkan lokasi membongkar suspensi menjadi satu baik milik Vinales dan Aleix.

Terakhir ada ruangan untuk melakukan modifikasi part buat motor balap yang akan digunakan, lokasinya berada di paling belakang.

Aprilia Racing Andalkan Garam serta Freezer

Nah ada satu bagian paling mencuri perhatian, yakni area khusus bahan bakar masing-masing rider. Sebab Aprilia memberi perlakuan khusus buat BBM yang akan dipakai.

Mereka menyimpannya di dalam mesin pendingin. Hal itu harus dilakukan agar menjaga suhu BBM tetap rendah.

“Freezer digunakan untuk menaruh bensin karena bahan bakar wajib selalu 15 derajat di bawah suhu sekitar saat itu. Misalnya, cuaca sekarang 30 derajat berarti temperatur bensin harus 15 derajat,” kata Dario.

Terakhir pabrikan negeri Pizza juga menyediakan banyak sekali garam dengan jumlah cukup banyak buat paddock mereka.

Penggunaan garam dijelaskan untuk membuat suhu dalam ruangan agar tidak terlalu panas. Apalagi temperatur saat gelaran MotoGP Mandalika 2023 berkisar 35-36 derajat Celcius.


Terkini

news
Tarif tol Trans Sumatera

5 Ruas Tol Trans Sumatera Beroperasi Tanpa Tarif Saat Arus Balik

Sedikitnya ada lima ruas tol Trans Sumatera yang beroperasi tanpa tarif saat arus balik untuk melancarkan lalu lintas

mobil
Chery J6 Dilirik Konsumen Fleet, Berpeluang Dijadikan Taksi Online

Chery J6 Dilirik Konsumen Fleet, Bisa Dijadikan Taksi Online

PT CSI mulai incar konsumen fleet untuk Chery J6, berpeluang dijadikan armada taksi online di masa mendatang

news
Tol Probolinggo

Tol Probolinggo Banyuwangi Seksi 1 Buka Fungsional Saat Arus Balik

tol Probolinggo Banyuwangi seksi 1 dibuka secara fungsional saat arus balik Lebaran 2025 untuk hindari kemacetan

motor
Begini Nasib Harga Motor Honda saat Rupiah Terus Melemah

Nasib Harga Motor Honda saat Rupiah Terus Melemah

Melemahnya nilai tukar rupiah terhadap dolar Amerika Serikat bakal berdampak ke harga motor Honda di Indonesia

news
Tol Japek II Selatan Mulai Dibuka Hari Ini, Tidak Dipungut Biaya

Tol Japek II Selatan Mulai Dibuka Hari Ini, Tidak Dipungut Biaya

Demi mengurangi kepadatan lalu lintas pada arus balik Lebaran 2025, Tol Japek II Selatan mulai dibuka hari ini

news
Tarif tol

Jasa Marga Bebaskan Tarif Tol Saat Arus Balik, Simak Aturannya

Jasa Marga bebaskan tarif tol saat arus balik untuk beri kemudahan kepada masyarakat saat arus balik

mobil
Nissan

Nissan Jual Pabrik Pada Renault Demi Selamatkan Perusahaan

Nissan jual pabrik mereka di India pada Renault demi selamatkan perusahaan dari ancaman kebangkrutan

mobil
Modal Jetour X50e EV Gaet Minat Konsumen Tanah Air

Modal Jetour X50e EV Gaet Minat Konsumen Tanah Air

Jetour X50e EV siap dipasarkan di Indonesia tahun ini, disebut telah didesain menyesuaikan kebutuhan konsumen