Simak Jadwal dan Lokasi SIM Keliling Jakarta Hari Ini 4 Juli 2024

Polda Metro Jaya menyediakan lima lokasi SIM Keliling Jakarta hari ini guna memudahkan warga Ibu Kota

Simak Jadwal dan Lokasi SIM Keliling Jakarta Hari Ini 4 Juli 2024

Samsat Keliling Jakarta Hari Ini

Selanjutnya Polda Metro Jaya juga memiliki fasilitas Samsat Keliling Jakarta yang melayani masyarakat ingin membayar PKB (Pajak Kendaraan Bermotor).

Pelayanan itu bisa ditemukan di sejumlah daerah Jadetabek (Jakarta, Depok, Tangerang maupun Bekasi) serta lebih banyak dari SIM keliling Jakarta.

Patut diketahui layanan ini hanya menerima STNK (Surat Tanda Nomor Kendaraan) pajak tahunan.

Sama seperti perpanjang SIM, terdapat beberapa syarat harus dibawa wajib pajak. Mulai dari STNK, KTP maupun BPKB asli juga salinannya.

Cara, Syarat dan Biaya Perpanjang STNK Juni 2024
Photo : Polda

Lokasi Samsat Keliling Jakarta Hari Ini, Kamis (4/7)

  • Jakarta Pusat di halaman parkir Samsat setempat
  • Lapangan Banteng
  • Jakarta Utara di halaman parkir Samsat setempat
  • Masjid Al-Musyawarah Kelapa Gading
  • Jakarta Barat di Mal Citraland
  • Jakarta Selatan di lapangan parkir Samsat setempat
  • Jalan Taman Makam Pahlawan Kalibata
  • Jakarta Timur di lapangan Tenis Samsat setempat
  • Pasar Induk Kramat Jati

Lokasi Samsat Keliling Bekasi

  • Kota Bekasi di Danau Cipeucang Mustika Jaya
  • Kabupaten Bekasi di Pasar Bersih Cikarang.

Lokasi Samsat Keliling Tangerang

  • Kota Tangerang di lapangan parkir Samsat setempat
  • Palem Semi Karawaci, Perumnas Dua Karawaci
  • Rumah Kantor (Rukan) Pasar Segar (Fresh Market) Green Lake City di Ketapang
  • Cipondoh
  • Giant Poris Batuceper
  • Kota Tangerang Selatan di halaman Parkir Samsat Serpong
  • Pusat Perdagangan Internasional (International Trade Centre/ITC)
  • Bumi Serpong Damai (BSD)
  • Kantor Kecamatan Pondok Betung serta Pasar Gintung Timur Ciputat
  • Kabupaten Tangerang di Pasar Modern Intermoda Cisauk
  • Mal Summarecon Digital Center (SDC) Kelapa Dua

Terkini

modifikasi
Kustomfest 2024

Kustomfest 2024 Resmi Dibuka, Ada Hadiah ke Jepang

Kustomfest 2024 resmi dibuka dengan menampilkan beragam karya yang ciamik dari dalam hingga luar negeri

mobil
Toyota Avanza

3 Pilihan Toyota Avanza Bekas 2022, Ada Paket TDP Rp 9 Juta

Pilihan Toyota Avanza bekas lansiran 2022 cukup menggoda karena ada pilihan kredit dengan TDP hanya Rp 9 Juta

mobil
Kata Toyota Soal Isu Veloz Hybrid Bakal Diluncurkan

Kata Toyota Soal Isu Veloz Hybrid Bakal Diluncurkan

Toyota masih menutup rapat informasi Veloz Hybrid bakal meluncur di Tanah Air atau tidak di masa mendatang

mobil
Restorasi Mercedes-Benz Lawas Menperin

Restorasi Mercedes-Benz Lawas Menperin Mejeng di IMX 2024

Bengkel Retouch Pro restorasi Mercedes-Benz lawas milik Menperin, unitnya bisa dilihat langsung di IMX 2024

news
Ulang tahun TNI

Sejumlah Ruas Jalan Dialihkan Sambut Perayaan Ulang Tahun TNI

Perayaan ulang tahun TNI yang dilangsungkan di Monas dan diperkirakan bakal sangat ramai saat libur panjang

mobil
harga mobil listrik bekas

Alasan Astra Car Value Belum Layani Inspeksi Mobil Listrik Bekas

Astra Car Value belum layani inspeksi mobil listrik bekas karena masih minimnya data yang mereka miliki

mobil
Astra Car Valuation

Astra Car Valuation Diperkenalkan, Siap Lakukan Inspeksi Mobil

Astra Car Valuation diperkenalkan untuk memudahkan masyarakat melakukan inspeksi mobil bekas di sejumlah tepat

otosport
Link Live Streaming MotoGP Jepang 2024: Marquez Siap Beri Kejutan

Link Live Streaming MotoGP Jepang 2024: Marquez Siap Beri Kejutan

Marc Marquez diprediksi bisa memberi kejutan kepada Martin dan Bagnaia saat melakoni MotoGP Jepang 2024