Mulai Lancar, Rekayasa Lalu Lintas di TB Simatupang Dihentikan
27 Oktober 2025, 07:00 WIB
Perayaan ulang tahun TNI yang dilangsungkan di Monas dan diperkirakan bakal sangat ramai saat libur panjang
Oleh Adi Hidayat
KatadataOTO – Menyambut ulang tahun TNI ke 79 yang diselenggarakan hari ini, Sabtu (05/10), sejumlah rekayasa lalu lintas akan dilakukan. Langkah ini diambil untuk memastikan kelancaran arus kendaraan di sekitar Monumen Nasional.
Meski demikian rekayasa lalu lintas akan dilakukan secara situasional tergantung kondisi dan situasi jalanan. Oleh sebab itu disarankan masyarakat untuk menghindari menggunakan kendaraan pribadi agar tidak terjebak kepadatan.
“Warga yang hendak ke lokasi diimbau untuk menggunakan transportasi umum atau mencari jalan alternatif guna menghindari kepadatan," ungkap Kombes Polisi Latif Usman, Dirlantas Polda Metro.
Ia pun menjelaskan bahwa rekayasa lalu lintas disiapkan menjadi dua bagian yaitu di sekitar Monas dan sepanjang jalan Jenderal Sudirman-MH Thamrin.
Artikel Terpopuler
1
2
3
4
5
Artikel Terkait
27 Oktober 2025, 07:00 WIB
13 Oktober 2025, 11:00 WIB
05 Oktober 2025, 07:00 WIB
04 Oktober 2025, 09:00 WIB
15 September 2025, 17:00 WIB
Terkini
08 November 2025, 10:30 WIB
Suzuki Satria generasi baru resmi diluncurkan dengan beragam pengembangan baru namun harga tetap kompetitif
08 November 2025, 09:00 WIB
Rigen Rakelna memiliki beberapa mobil dan motor di dalam garasinya, seperti Vespa matic dari Arief Muhammad
08 November 2025, 07:00 WIB
Daihatsu Sigra bekas di November 2025 semakin banyak pilihannya dengan beragam kemudahan ditawarkan diler
07 November 2025, 21:00 WIB
Di Vietnam Honda AirBlade 160 meluncur dengan sejumlah pembaruan, varian mesin 125 disematkan rem ABS
07 November 2025, 20:00 WIB
Yadea Ova diklaim mampu memikat kaum perempuan yang enerjik sehingga memberikan kenyamanan penggunanya
07 November 2025, 19:00 WIB
Bezzecchi, Bagnaia sampai Bastianini akan saling bertarung dalam ajang MotoGP Portugal 2025 di Portimao
07 November 2025, 18:00 WIB
Pelumas Shell Helix Ultra resmi dirilis buat konsumen RI, sesuai spesifikasi dengan kebutuhan mesin hybrid
07 November 2025, 17:00 WIB
VinFast melakukan berbagai upaya dalam berkontribusi pada ekosistem EV, seperti dengan mendirikan pabrik