Menikmati Akhir Pekan Seru Bersama Keluarga di MUF GJAW 2024

Pameran MUF GJAW 2024 digelar dengan konsep untuk memberikan ketenangan dan kenyamanan seluruh keluarga

Menikmati Akhir Pekan Seru Bersama Keluarga di MUF GJAW 2024

KatadataOTO – Ajang Pameran Mandiri Utama Finance GAIKINDO Jakarta Auto Week (MUF GJAW) 2024 masih berlangsung hingga akhir pekan, Minggu (01/12). Ajang ini menjadi agenda otomotif terbesar dan terlengkap di akhir tahun.

Tidak sekedar menjadi kegiatan pameran semata, namun juga merupakan momen dalam menampilkan inovasi terbaru dari para produsen kendaraan. Adapula kehadiran merek-merek industri pendukung otomotif yang menunjukkan solusi terbaru juga memudahkan para pengguna.

Didukung Mandiri Utama Finance (MUF) sebagai Titling Sponsor, acara ini fokus untuk mendukung penjualan kendaraan di akhir tahun.

Program acara GJAW 2024
Photo : KatadataOTO

Adapun MUF GJAW 2024 diikuti lebih dari 80 merek di dalam industri otomotif. Terdiri dari 28 merek kendaraan penumpang maupun komersial meliputi Aletra, BAIC, BMW, BYD, Chery, Citroen, Daihatsu, Ford, GAC Aion, Honda, KIA, Lexus, Mazda, Maxus, Mercedes-Benz, MG, MINI, Mitsubishi Motors, Neta, Nissan, Subaru, Suzuki, Toyota, VinFast, Volkswagen, Wuling, dan Zeekr serta Toyota.

Lalu di segmen komersial dan kendaraan roda dua terdapat 14 merek seperti Alva, Aprilia, Ducati, Harley-Davidson, Motoguzzi, Piaggio, Rakata, Royal Alloy, Royal Enfield, Scomadi, Vespa, V Move, Yamaha dan ZPT.

Kemudian masih ada lebih dari 40 merek industri pendukung mencakup JKIND, Solargard, V-KOOL, Venom, Tomiko, Tenor, Aspira, GS Astra, KYB, Pirelli, Hurricane, Sakura, Clean n Tidy, Megacools, KYT, INK AGV, MDS, Suomi, Delium, Deli Tire, Swallow, Lenso, Rotiform, Niche, Gio, Eibach, Fuel, 70MAI, BlackVue, UPPF, StarkScents, Tochnozio dan masih banyak lagi.


Terkini

news
Wuling Cloud EV Buatan RI Mulai Diekspor ke Pasar ASEAN

Wuling Cloud EV Buatan RI Mulai Diekspor ke Pasar ASEAN

Wuling Cloud EV mulai diekspor ke pasar ASEAN sekaligus merayakan 160 ribu unit produksi Wuling di pabrik RI

mobil
Nissan Magnite

Habiskan Stok, Nissan Magnite Didiskon Rp 58 juta di GJAW 2024

Nissan Magnite didiskon Rp 58 juta di GJAW 2024 untuk menghabiskan stok kendaraan yang masih tersisa

motor
Harley Davidson Tebar Diskon Hingga Rp 120 Juta di GJAW 2024

Harley-Davidson Tebar Diskon Hingga Rp 120 Juta di GJAW 2024

Harley-Davidson menyiapkan diskon yang cukup besar dalam pameran GJAW 2024, menyentuh angka Rp 120 jutaan

mobil
Aion V

AION V Hadir dengan Daya Tarik Buat Menjawab Kebutuhan Pelanggan

AION V hadir di GJAW 2024 dengan beragam daya tarik untuk menjawab kebutuhan pelanggan mobil listrik Tanah Air

mobil
Booth Mazda di GJAW 2024 Hadirkan Lini Andalan, Ada CX-60 sampai MX-30

Booth Mazda di GJAW 2024 Hadirkan Lini Andalan, Ada CX-60 sampai MX-30

Mazda hadirkan sejumlah lini mobil andalannya, ada CX-60 serta mobil listrik perdana mereka yakni MX-30

mobil
Daftar Mobil Baru di GJAW 2024 dan Harganya, Termahal Rp 3,3 M

Daftar Mobil Baru di GJAW 2024 dan Harganya, Termahal Rp 3,3 M

Ada sejumlah mobil baru di GJAW 2024, baik berupa Display maupun yang sudah mulai dijual ke konsumen

mobil
MG3 Hybrid Mejeng di GJAW 2024, Disinyalir Meluncur Tahun Depan

MG3 Hybrid+ Mejeng di GJAW 2024, Disinyalir Meluncur Tahun Depan

Dua kali dipamerkan di Indonesia, nampaknya kehadiran MG3 Hybrid+ di pasar Indonesia sudah semakin dekat

mobil
Toyota Siapkan Fortuner Turbo, Gantikan Varian Diesel

Adu Mewah 5 SUV di Bawah Rp 1 Miliar

5 SUV di bawah Rp 1 miliar tetap menawarkan banyak fitur dan kemewahan yang dirancang agar meningkatkan kenyamanan