Wholesales Motor Baru Menguat di Juli 2025, Tertinggi Tahun Ini

Melansir laman resmi AISI, wholesales motor baru di Juli 2025 sementara menjadi yang paling tinggi di 2025

Wholesales Motor Baru Menguat di Juli 2025, Tertinggi Tahun Ini

Apalagi untuk menjawab kebutuhan selama PRJ 2025, baik Yamaha, Honda sampai Kawasaki biasanya sudah menyetok lebih dulu produk-produk mereka. Jadi konsumen tidak perlu menunggu waktu lama guna mendapatkan unitnya.

Lalu gelaran GIIAS 2025 di ICE BSD pada akhir Juli kemungkinan besar turut menjadi pelecut wholesales kendaraan roda dua di dalam negeri kembali bergairah.

Kendati demikian perolehan di atas bisa menjadi motivasi bagi para anggota AISI guna menggairahkan pasar kendaraan roda dua di dalam negeri tahun ini.

Data Wholesales Motor baru di 2025

Mau Beli Tiga Motor Baru BMW Wajib Sabar, Segini Waktu Indennya
Photo : KatadataOTO

Domestik

Bulan

2024

2025

  • Januari
  • 592.658 unit
  • 560.301 unit
  • Februari
  • 558.685 unit
  • 581.899 unit
  • Maret
  • 583.747 unit
  • 541.684 unit
  • April
  • 419.139 unit
  • 406.691 unit
  • Mei
  • 505.670 unit
  • 505.350 unit
  • Juni
  • 511.098 unit
  • 509.326 unit
  • Juli
  • 598.901 unit
  • 587.048 unit
  • Total
  • 3.769.901 unit
  • 3.692.048 unit

Ekspor

Bulan

2024

2025

  • Januari
  • 34.991 unit
  • 40.878 unit
  • Februari
  • 38.375 unit
  • 43.889 unit
  • Maret
  • 43.839 unit
  • 49.998 unit
  • April
  • 32.725 unit
  • 38.254 unit
  • Mei
  • 47.449 unit
  • 49.618 unit
  • Juni
  • 42.939 unit
  • 46.096 unit
  • Juli
  • 51.012 unit
  • 50.042 unit
  • Total
  • 291.330 unit
  • 318.775 unit

Terkini

mobil
Penjualan BYD

Penjualan BYD sejak Debut di RI, Sudah Pasarkan 50 Ribu Unit

Penjualan BYD di Indonesia selama periode 2024-2025 tembus 50 ribu unit dan wajib dirakit lokal tahun ini

mobil
BYD

BYD Gerah Desain Mobil Mereka Selalu Ditiru Kompetitor

BYD menilai terobosan serta inovasi pada mobil listrik sebagai kontribusi dalam pengembangan industri

mobil
Leapmotor

Leapmotor B10 Makin Dekat ke Indonesia, Calon Pesaing Geely EX5

Leapmotor merupakan salah satu merek asal Tiongkok yang bakal masuk Indonesia melalui Indomobil Group

mobil
Mobil Cina

3 Merek Mobil Cina Ini Mulai Geser Popularitas Jepang di Inggris

Tiga merek mobil Cina catat penjualan positif di Inggris, angka penjualannya diproyeksikan 200 ribu di 2025

motor
Motor listrik

Subsidi Motor Listrik Sudah Tidak Diharapkan Lagi pada 2026

Aismoli mengungkapkan ada cara lain untuk kembali menggairahkan pasar motor listrik pada periode 2026

mobil
Harga Mobil Listrik

Daftar Harga Mobil Listrik Januari 2026 Stabil, Lumin Termurah

Harga mobil listrik di Indonesia bervariasi mulai Rp 100 juta sampai Rp 1 miliar ke atas, berikut daftarnya

otosport
Jadwal MotoGP 2026

Catat Jadwal MotoGP 2026, Marquez Balapan di Mandalika Oktober

Meski masih terdapat 22 seri di tahun ini, namun ada beberapa ubahan signifikan pada jadwal MotoGP 2026

mobil
Geely

SUV Bensin Geely yang Bakal Dipasarkan di Indonesia Tahun Ini

Geely berniat membawa mobil bermesin konvensional ke Indonesia, diyakini merupakan Monjaro dan Okavango