Harga Mobil Listrik November 2025, Jaecoo J5 EV Rp 200 Jutaan
04 November 2025, 15:00 WIB
Kiprah Tesla sebagai pemain nomor satu di dunia terancam pendatang baru yakni mobil listrik asal Tiongkok
Oleh Serafina Ophelia
KatadataOTO – Bukan jadi rahasia lagi bahwa mobil listrik Cina menawarkan beragam keunggulan pada konsumen. Selain fitur berlimpah, harga kompetitif juga jadi salah satu daya tariknya.
Dalam riset IMD FRI (Future Readiness Indicator) Automotive 2025, buat pertama kalinya sejak 2019 Tesla harus kehilangan peringkat pertama produsen otomotif terinovatif.
Posisi itu sekarang jatuh kepada BYD (Build Your Dreams) dengan raihan skor 100. Tesla di urutan kedua dikepung pabrikan Tiongkok lain seperti Geely dan Li Auto.
Di peringkat delapan ada Xpeng dengan skor 48,3, mulai mengejar Toyota yang menorehkan skor 48,7.
Mengacu pada hasil riset tersebut, ada beberapa hal yang menjadi keunggulan mobil listrik Cina seperti BYD, Geely, Li Auto serta Xpeng sehingga bisa unggul dibandingkan kompetitor lain termasuk Tesla.
Misalnya melakukan pelacakan pengiriman secara presisi menggunakan digital tracking system.
“Meskipun kendaraan listrik memerlukan komponen canggih seperti baterai dan semikonduktor, namun mereka mendapat keuntungan dari rantai pasokan lebih fleksibel,” kata Howard Yu, Profesor Manajemen dan Inovasi serta Direktur Pusat Kesiapan Masa Depan IMD dalam keterangan resmi, dikutip Selasa (27/05).
Sementara produsen otomotif tradisional lainnya, menurut Yu memiliki kompleksitas rantai pasokan yang rumit.
Artikel Terpopuler
1
2
3
4
5
Artikel Terkait
04 November 2025, 15:00 WIB
04 November 2025, 12:00 WIB
04 November 2025, 10:00 WIB
03 November 2025, 14:11 WIB
02 November 2025, 09:00 WIB
Terkini
04 November 2025, 18:00 WIB
Gesrek Festival digelar sebagai perayaan satu dekade GSrek Indonesia, ada rangkaian touring dan acara musik
04 November 2025, 17:00 WIB
BAIC Puri Indah hadir untuk memenuhi kebutuhan para konsumen di wilayah Jakarta Barat maupun Tangerang
04 November 2025, 16:35 WIB
Isuzu perkuat penjualannya di pasar Indonesia, dorong ekspor Traga yang sudah berlangsung sejak 2019
04 November 2025, 16:00 WIB
Enea Bastianini bertekad buat mengulangi keberhasilannya musim lalu saat melakoni MotoGP Portugal 2025
04 November 2025, 15:00 WIB
Ada Jaecoo J5 EV di angka Rp 200 jutaan, berikut daftar lengkap harga mobil listrik di RI per November 2025
04 November 2025, 14:00 WIB
Demi melancarkan perjalanan masyarakat selama libur Nataru 2025, Menkeu siap memberikan diskon tarif tol
04 November 2025, 13:00 WIB
Auto2000 mengakui bahwa insentif 3 persen dari pemerintah berhasil membuat masyarakat tertarik membeli mobil hybrid
04 November 2025, 12:00 WIB
Dengan harga yang sangat kompetitif, Jaecoo optimistis J5 EV bisa menjadi primadona baru di Indonesia