Biang Kerok Penjualan Mobil Listrik Tesla Keok dari BYD di 2025
08 Januari 2026, 18:00 WIB
Meski mobil listrik diklaim aman melewati atau terendam banjir, namun tetap memerlukan penanganan khusus
Oleh Satrio Adhy
Kedua saat mobil listrik terkena banjir, risiko kerusakan pada sistem elektrik menjadi sangat tinggi. Air dapat menyebabkan korsleting di komponen vital.
Pengemudi harus menghindari kontak langsung dengan sistem elektrik dan mencegah sentuhan pada bagian-bagian yang terendam.
Ketiga jangan menyentuh kendaraan roda empat elektrik Anda sedikit pun. Sebab biasanya ketika Anda membuka pintu maka EV akan langsung mengaktifkan seluruh sistem.
Hal itu karena pada mobil listrik terkini sudah tidak lagi mengandalkan tombol power. Anda cukup mendekatkan remot kendaraan atau membuka pintu.
Langkah keempat adalah dengan memeriksa baterai mobil listrik. Pastikan penampung daya tetap dalam kondisi kering.
Meski baterai memiliki proteksi terhadap air, namun tidak ada salahnya jika tetap memeriksa kondisi baterai.
Kelima jika ditemukan kerusakan, Anda disarankan untuk mendokumentasikannya. Hal ini penting demi keperluan klaim asuransi.
Dengan begitu Anda tidak perlu merogoh kocek terlalu dalam ketika terjadi kerusakan pada mobil listrik.
Nah terakhir jika mobil listrik Anda mati atau mogok setelah melewati maupun terendam banjir, disarankan agar tidak mendorongnya secara mandiri.
Ada baiknya memanggil teknisi profesional. Kemudian gunakan derek khusus kendaraan roda empat elektrik, jangan memakai yang biasa.
Saat ingin menderek EV seluruh roda tidak boleh berada di aspal. Disarankan mengangkut mobil listrik dengan tipe flatbed atau bak datar.
Artikel Terpopuler
1
2
3
4
5
Artikel Terkait
08 Januari 2026, 18:00 WIB
07 Januari 2026, 20:00 WIB
07 Januari 2026, 19:17 WIB
07 Januari 2026, 18:00 WIB
07 Januari 2026, 14:00 WIB
Terkini
09 Januari 2026, 19:00 WIB
Sejumlah komunitas motor berkumpul di kawasan Sentul, Jawa Barat untuk kamping bersama menyambut silahturahmi
09 Januari 2026, 18:00 WIB
Nama Hyundai Ioniq 5 N ramai jadi perbincangan pasca terbakar di Medan, diduga milik Gubernur Sumatera Utara
09 Januari 2026, 17:00 WIB
Hyundai mengalami penurunan penjualan mobil di penghujung tahun, menjadi capaian terendahnya sepanjang 2025
09 Januari 2026, 16:00 WIB
Ada syarat yang harus dipenuhi untuk memanfaatkan diskon Suzuki Jimny 5 pintu sebesar Rp 100 juta di awal 2026
09 Januari 2026, 15:00 WIB
Model edisi khusus Toyota GR Yaris Morizo RR hanya bisa dibeli melalui aplikasi GR App, unitnya terbatas
09 Januari 2026, 14:00 WIB
Demi mengurai kemacetan yang sering terjadi, kepolisian menyiapkan ganjil genap Puncak Bogor dan one way
09 Januari 2026, 13:00 WIB
Motul mendukung pembalap Indonesia dan para pembalap yang ikut serta dalam ajang balap Rally Dakar 2026
09 Januari 2026, 12:00 WIB
Suzuki Indonesia mulai waspadai potensi penurunan ekspor kendaraan akibat adanya sistem proteksi di Meksiko