Geely Panda Mini EV Meluncur, Harga Mulai Rp89 Jutaan

Bakal menjadi pesaing Wuling Air ev, Geely Panda Mini EV akan meramaikan lini kendaraan listrik mungil dengan harga terjangkau

Geely Panda Mini EV Meluncur, Harga Mulai Rp89 Jutaan

TRENOTO – Lini kendaraan listrik berukuran kecil semakin ramai dengan kehadiran Geely Panda Mini EV (electric vehicle). Unitnya baru-baru ini meluncur di China pada 6 Februari 2023.

Di negara asalnya Panda Mini EV bersaing dengan Wuling Mini EV, Chery QQ Ice Cream, Changan Lumin Corn dan BAW Yunbao. Jika melihat desain serta pilihan warnanya Geely nampaknya menargetkan calon konsumen wanita.

Mirip Wuling Air ev unitnya berkapasitas 4 penumpang namun hanya dilengkapi dua pintu. Sehingga untuk mengakses kabin belakang, penumpang perlu melipat kursi depan.

Peleknya mirip yang digunakan pesaingnya. Kemudian pemilihan warnanya juga serupa yakni two tone, memakai aksen hitam untuk atap.

Photo : carnewschina

Pembedanya ialah bentuk headlight. Panda Mini EV dipakaikan lampu depan berbentuk bulat sehingga menambah kesan retro.

Aksen hitam di fascia depan juga absen pada Panda Mini EV. Sekilas tampilannya memang lebih minimalis.

Baca juga: Baterai Wuling Air ev Dibanting dan Direndam Tetap Aman

Di belakang ada nama “Geome” kapital berwarna kromatik. Diambil dari Geometry M2, nama lain Panda Mini sekaligus merek di bawah Geely Group yang terkenal sebagai salah satu produsen mobil listrik murah.

Interiornya dibuat meriah memakai pilihan warna merah muda. Faktor pembeda lainnya adalah bentuk roda kemudinya tidak bulat sempurna melainkan agak pipih di bagian bawah.


Terkini

mobil
BMW

BMW Sematkan Voice Command Baru, Seperti Ngobrol dengan Manusia

BMW menyematkan Intelligent personal assistant baru di iX3 yang terintegrasi dengan ekosistem milik Amazon

mobil
Mobil Listrik

Tren Mobil Listrik 2026 Diyakini Redup Tanpa Kepastian Insentif

Insentif mobil listrik dari pemerintah jadi salah satu daya tarik, namun belum ada kepastian di 2026

otopedia
kepadatan energi baterai

Mengenal Kepadatan Energi Baterai pada Mobil dan Motor Listrik

Kepadatan energi baterai pada sebuah EV menawarkan beberapa keunggulan, seperti efisiensi biaya yang diperlukan

mobil
Toyota

Karyawan Toyota Diminta WFH Imbas Presiden Venezuela Ditangkap

Toyota memastikan para staf ekspatriat mereka di Venezuela dalam kondisi aman usai kejadian belakangan ini

motor
Verge TS Pro

Verge TS Pro, Motor Listrik Pengguna Solid State Battery Pertama

Motor listrik Verge TS Pro akan mulai dijual untuk konsumen di Amerika Serikat dengan harga Rp 501,7 jutaan

mobil
Hyundai New Creta Alpha

Hyundai New Creta Alpha Meluncur, Ada Tambahan Power Tailgate

SUV Hyundai New Creta Alpha ditawarkan Rp 455 juta, lebih rendah dari varian lain seperti dan N Line

mobil
Mazda EZ-6

Mobil Listrik Mazda EZ-6 Diduga Tes Jalan, Segera Dipasarkan

Sinyal kedatangan Mazda EZ-6 sudah semakin kuat, produk ini akan memanaskan persaingan pasar mobil listrik

mobil
iCar V23

iCar V23 Peroleh Nilai Sempurna Tes Tabrak ASEAN NCAP

Segera meluncur di Indonesia, mobil listrik iCar V23 telah diuji tingkat keamanannya oleh ASEAN NCAP