Wuling Darion Resmi Meluncur, Harga Mulai Rp 359 jutaan
05 November 2025, 11:51 WIB
Berikut KatadataOTO rangkum komparasi spesifikasi dua mobil listrik Denza D9 serta Xpeng X9 di Indonesia
Oleh Satrio Adhy
KatadataOTO – Persaingan mobil listrik di Indonesia semakin ketat. Terutama pada segmen kendaraan roda empat premium.
Hal ini terjadi setelah Xpeng memboyong MPV EV mewah ke Tanah Air. Salah satu produk yang paling mencuri perhatian masyarakat di dalam negeri adalah Xpeng X9.
"Kami sangat antusias menyambut kehadiran Xpeng di Indonesia dan percaya bahwa X9 serta G6 akan menjadi benchmark baru di segmen masing-masing," ucap Djohan Sutanto, CEO Erajaya Active Lifestyle selaku pemegang merek Xpeng Indonesia di PIK 2 beberapa waktu lalu.
Xpeng X9 menjadi penantang serius kompatriotnya, yakni Denza D9 yang sama-sama dari negeri Tirai Bambu.
Bila dilihat kedua mobil listrik ini memiliki beberapa kelebihan masing-masing untuk memanjakan para konsumen.
Untuk itu KatadataOTO mencoba melakukan komparasi antara Xpeng X9 dan Denza D9, berikut ulasannya.
Bila membahas wujud, kedua EV asal Cina tersebut mempunyai tampilan yang cukup berbeda.
Fasia Denza D9 memiliki gril besar, kemudian dilabur dengan kelir hitam dan aksen silver.
Lalu dipadukan dengan lampu utama LED berbentuk menyipit, sehingga memberikan kesan kekinian.
Sementara Xpeng X9 tidak memiliki gril besar. Hanya ada DRL LED yang membentang dari kiri ke kanan.
Lampu utama Xpeng X9 juga dibentuk menyipit serta sudah dilengkapi dengan teknologi LED.
Bergeser ke samping, pada bagian pintu kedua mobil listrik ini memiliki handle yang berbeda. Xpeng X9 dilengkapi flush handle seperti EV kekinian.
Sedangkan Denza D9 masih mengandalkan handle pintu konvensional.
Artikel Terpopuler
1
2
3
4
5
Artikel Terkait
05 November 2025, 11:51 WIB
05 November 2025, 10:00 WIB
05 November 2025, 09:00 WIB
05 November 2025, 08:00 WIB
04 November 2025, 20:23 WIB
Terkini
05 November 2025, 12:00 WIB
LHKPN mencatat Gubernur Riau Abdul Wahid hanya memiliki dua unit mobil di garasinya, nilainya Rp 780 juta
05 November 2025, 11:51 WIB
Wuling Darion EV dan PHEV akhirnya resmi diluncurkan untuk Keluarga Indonesia dengan harga yang kompetitif
05 November 2025, 11:00 WIB
Salah satu pilihan motor matic murah yang patut dipertimbangkan pada November 2025 adalah Honda Genio baru
05 November 2025, 10:00 WIB
Meskipun sudah diperkenalkan di GIIAS 2025, Jetour masih belum mau menjual mobil listrik mungil X20e
05 November 2025, 09:00 WIB
Sejak resmi diluncurkan pada Senin (03/11), Jaecoo J5 EV mengundang rasa penasaran masyarakat Tanah Air
05 November 2025, 08:00 WIB
PLN bakal menyiapkan SPKLU Bergerak untuk mengatasi mobil listrik yang kehabisan daya saat libur Nataru
05 November 2025, 07:30 WIB
Honda WN7 akhirnya masuk ke jalur produksi di Jepang dan dijual di pasar Eropa, punya torsi setara mesin motor 1.000 cc.
05 November 2025, 07:00 WIB
Pemkot Kendari bakal jadikan mobil listrik sebagai kendaraan operasional para ASN karena dinilai murah