Karyawan Hyundai Gelar Mogok Kerja, Tuntut Naik Gaji
04 September 2025, 13:00 WIB
Sudah terdaftar, PT HMID masih enggan memberikan bocoran 3 mobil baru Hyundai yang meluncur tahun ini
Oleh Serafina Ophelia
Setelah unitnya terlihat dites jalan, tenaga penjual Hyundai sekarang telah membuka pemesanan bagi calon konsumen yang berminat. Waktu indennya adalah sekitar dua bulan.
Hyundai percaya diri hadirkan kendaraan hybrid meski insentif batal diberikan. Karena pasarnya dianggap potensial dan mulai diminati masyarakat luas.
Selain Santa Fe, generasi terbaru Tucson disinyalir meluncur tahun ini. Model itu telah terdaftar di laman Samsat PKB Jakarta dengan NJKB (Nilai Jual Kendaraan Bermotor) Rp 432 juta sampai Rp 436 juta.
Hadir perdana di Indonesia pada 2005, Hyundai Tucson generasi kedua kemudian meluncur pada 2010 pakai tampilan lebih kekinian. Lalu menyusul di 2014 adalah versi facelift dibekali desain gril terbaru.
Terakhir pada 2016 generasi ketiga Tucson ditawarkan buat konsumen di IIMS 2016 (Indonesia International Motor Show) seharga Rp 385 jutaan dan masih berstatus CBU (Completely Built Up) dari Korea Selatan.
Wiraniaga Hyundai juga mulai membuka pemesanan Tucson. Apabila hadir di Indonesia Tucson berpeluang jadi pesaing baru Chery Omoda 5 dan Mazda CX-5.
Penambahan varian baru dari model terdahulu dianggap jadi salah satu cara efektif mendongkrak penjualan. Variasi tipe juga menambah opsi konsumen untuk memilih kendaraan sesuai kebutuhan.
Setelah new Kona Electric meluncur, nama Kona N Line ternyata kemudian didaftarkan di laman Samsat PKB Jakarta dengan harga sekitar Rp 418 juta.
Perlu diketahui ini berbeda dari seri N. N Line hanya berfokus mengubah tampilan jadi semakin sporti.
Model itu juga berpeluang berstatus CKD (Completely Knocked Down) mengingat versi orisinalnya diproduksi di dalam negeri dan menggunakan baterai produksi lokal.
Hal serupa telah diterapkan pada Ioniq 5 N. Karena basisnya Ioniq 5 yang diproduksi di pabrik PT HMMI (Hyundai Motor Manufacturing Indonesia).
Artikel Terpopuler
1
2
3
4
5
Artikel Terkait
04 September 2025, 13:00 WIB
27 Agustus 2025, 20:06 WIB
15 Agustus 2025, 20:00 WIB
04 Agustus 2025, 21:00 WIB
02 Juni 2025, 21:00 WIB
Terkini
21 Januari 2026, 10:23 WIB
Menurut Geely, jika mereka bisa membuat mobil listrik dengan nilai TKDN tinggi maka bisa membawa banyak dampak
21 Januari 2026, 09:00 WIB
Menurut Ducati, Desmo450 MX Factory terbuka digunakan untuk keperluan balap motocross di dalam negeri
21 Januari 2026, 08:00 WIB
Bengkel modifikasi Portals Sticker melihat peluang menghadirkan inovasi baru untuk para pengguna mobil Cina
21 Januari 2026, 07:00 WIB
Keputusan Geely membawa Zeekr serta Lynk & Co ke Indonesia untuk menambah opsi mobil listrik bagi konsumen
21 Januari 2026, 06:00 WIB
Perpanjangan masa berlaku kartu bisa dilakukan dengan mudah di SIM keliling Jakarta, simak informasinya
21 Januari 2026, 06:00 WIB
Ganjil genap Jakarta masih diterapkan untuk atasi kemacetan lalu lintas yang terus terjadi setiap hari
21 Januari 2026, 06:00 WIB
Salah satu lokasi SIM keliling Bandung yang beroperasi dan dituju pengendara hari ini ada di ITC Kebon Kelapa
20 Januari 2026, 21:00 WIB
Geely EX2 hadir sebagai bukti komitmen mereka terhadap strategi global dalam menjual mobil listrik modern