Yamaha Klaim Gear Ultima 125 Hybrid Bukan Produk Entry Level
10 Maret 2025, 09:00 WIB
Tim KatadataOTO mendapat kesempatan untuk menjajalal performa dari Yamaha Aerox Alpha CyberCity di Yogyakarta
Oleh Satrio Adhy
KatadataOTO – Yamaha Aerox Alpha menjadi senjata utama YIMM (Yamaha Indonesia Motor Manufacturing) menggoda anak muda. Terutama untuk konsumen di daerah Jawa Tengah.
Varian CyberCity pun disebut-sebut cukup diminati di sana. Banyak dicari oleh masyarakat di Semarang, Solo serta sekitarnya.
“Secara persentase (kontribusi penjualan) Yamaha Aerox Alpha CycberCity sekitar 20 persenan lebih sedikit,” kata Bill Prasetyo Gunawan, Chief DDS III Jawa Tengah-DIY PT YIMM (Yamaha Indonesia Motor Manufacturing) di Yogyakarta beberapa waktu lalu.
Disebut kalau Yamaha Aerox Alpha CyberCity diminati karena memiliki tampilan yang sangat unik serta nyentrik.
Sehingga banyak konsumen pabrikan berlambang garpu tala itu tertarik memiliki salah satu matic dari keluarga Maxi tersebut.
Tim KatadataOTO pun berkesempatan untuk menjajal Yamaha Aerox Alpha CyberCity, dengan rute dari Malioboro, Yogyakarta menuju ke Gunung Kidul.
Saat pertama kali berada di atas Yamaha Aerox Alpha CyberCity, kami merasakan kesan sporti. Hal itu berkat dimensinya yang terbilang kompak.
Memiliki panjang 1.980 mm, lebar 710 mm dan tinggi 1.170 mm. Selanjutnya untuk jarak terendah ke tanah adalah 145 mm.
Sementara tinggi jok Aerox Alpha berada di angka 790 mm. Membuat kami cukup percaya diri memacunya di jalan raya.
Apalagi tinggi badan pengendara adalah 175 cm. Jadi bagian kaki bisa menapak sempurna ke Tanah.
Sedangkan bobotnya yang hanya 127 kg membuat Yamaha Aerox Alpha CyberCity sangat lincah ketika dikendarai.
Terlebih untuk membelah kemacetan di Jalan Malioboro. Dapat dengan mudah menyalip di tengah antrean kendaraan.
Artikel Terpopuler
Artikel Terkait
10 Maret 2025, 09:00 WIB
09 Maret 2025, 17:00 WIB
09 Maret 2025, 09:00 WIB
08 Maret 2025, 19:00 WIB
08 Maret 2025, 11:00 WIB
Terkini
21 Maret 2025, 16:00 WIB
Harga LMPV di Indonesia mengalami sebagian penurunan dan kenaikan menjelang musim mudik Lebaran atau Maret 2025
21 Maret 2025, 15:00 WIB
Jetour X50e EV dijadwalkan masuk Indonesia tahun ini, berpeluang meramaikan pameran otomotif GIIAS 2025
21 Maret 2025, 15:00 WIB
PT HMID menghadirkan Hyundai Ioniq 5 Limited Edition yang lebih eksklusif dan terbatas, hanya ada 50 unit
21 Maret 2025, 14:00 WIB
Pastikan pelat nomor Anda sesuai saat akan melintas area yang diberlakukan ganjil genap Puncak Bogor
21 Maret 2025, 14:00 WIB
Pabrik BYD di Subang Jawa Barat akan mulai beroperasi pada akhir 2025 dan membutuhkan banyak tenaga kerja
21 Maret 2025, 13:00 WIB
Per Maret 2025, Jetour resmi menurunkan harga kedua SUV mereka yakni Dashing dan X70 Plus karena hal ini
21 Maret 2025, 12:00 WIB
VInfast dan Amarta akan membangun jaringan showroom di seluruh Indonesia untuk memenuhi kebutuhan masyarakat
21 Maret 2025, 09:25 WIB
Komunitas motor GAS Triumph Indonesia kembali gelar agenda di bulan Ramadan, buka puasa bersama anak yatim