5 Tips Beli Motor Bekas Buat Lebaran 2024, Wajib Cek Bagian Ini

Simak tips beli motor bekas agar terhindar dari pedagang bandel dan bisa digunakan ketika Lebaran 2024

5 Tips Beli Motor Bekas Buat Lebaran 2024, Wajib Cek Bagian Ini

Usahakan cek lebih teliti, untuk mengetahui biasanya mesin harus dalam keadaan nyala. Lalu liat apakah ada rembesan oli serta asap keluar dari knalpot atau tidak.

  1. Identifikasi Motor Sudah Turun Mesin atau Belum

Jika ingin mengetahui motor bekas incaran sudah turun mesin atau belum, Anda bisa sedikit jongkok melihat bagian bawah jantung pacu.

Bila terdapat lem threebond (sealent) artinya sudah turun mesin. Kalau pengerjaan bengkel biasa tidak terlalu rapi beda dengan pabrikan.

Kalau sudah turun mesin biasanya semua komponen berbahan karet atau plastik diganti, kerak-kerak dibersihkan serta sparepart tak layak pakai ikut diremajakan.

3 Motor Bekas Rp 7 Jutaan Buat Lebaran, Ada Beat sampai Mio
Photo : Olx
  1. Lakukan Test Ride

Tips beli motor bekas keempat adalah dengan melakukan Test Ride. Ini penting dilakukan guna mengetahui kendaraan yang jadi incaran kondisinya masih baik atau tidak.

“Biasanya jika kondisi rusak dipakai sebentar saja sudah ketahuan, begitu dinyalakan halus tetapi tidak enak dibawa mungkin bekas tabrakan” Ace menegaskan.

  1. Periksa Surat-Surat

Tips beli motor bekas yang terakhir memeriksa surat-suratnya. Hal ini untuk menghindari pemalsuan dokumen dari pedagang bandel.

Jika nomor rangka juga mesin di BPKB maupun STNK berbeda, sudah dipastikan dokumen itu palsu dan kemungkinan adalah motor curian.


Terkini

motor
Alva Enggan Pakai Metode Swap Baterai

Alva Enggan Pakai Metode Swap Baterai, Bisa Turunkan Performa

Dimensi dan kapasitas kecil, Alva enggan pakai metode swap baterai karena diklaim bisa kurangi performa

mobil
BMW Seri 3 Disematkan Connected Drive, Khusus Lansiran 2024

BMW Seri 3 Disematkan Connected Drive, Khusus Lansiran 2024

BMW seri 3 lansiran 2024 disematkan fitur Connected Drive guna memanjakan sang pemilik selama perjalanan

mobil
Chery Omoda E5

Chery Omoda E5 Berhasil Terjual 506 Unit di April 2024

Retail sales Chery Omoda E5 berhasil mencapai 506 unit pada April 2024 dan menjadi tulang punggung penjualan

mobil
Xpander Cross dan Pajero Sport Elite

Mitsubishi Xpander Cross dan Pajero Sport Elite cuma 800 Unit

Mitsubishi Xpander Cross dan Pajero Sport Elite Limited Edition sasar konsumen yang ingin tampil beda

mobil
Mobil Listrik Wuling Cloud EV Mulai Dikirim ke Konsumen Pekan ini

Mobil Listrik Wuling Cloud EV Mulai Dikirim ke Konsumen Pekan ini

Bagi Anda pembeli Wuling Cloud EV tidak perlu menunggu waktu lama, sebab unit bakal segera dikirim ke konsumen

mobil
Mobil terlaris April 2024

20 Mobil Terlaris April 2024, Dikuasai Jepang

Daftar 20 mobil terlaris April 2024 masih dikuasai oleh pabrikan Jepang dengan beragam model andalan

news
Alva Mulai Jajaki Rencana Ekspor, Targetkan Pasar Asia Tenggara

Alva Mulai Jajaki Rencana Ekspor, Target Pasar Asia Tenggara

Ingin melakukan ekspansi, Alva mulai jajaki rencana ekspor dengan target utama kawasan Asia Tenggara

mobil
Xpander Cross dan Pajero Sport Limited

Xpander Cross dan Pajero Sport Limited Tuk Dongkrak Penjualan

Kehadiran Mitsubishi Xpander Cross dan Pajero Sport Limited Edition diharapkan meningkatkan penjualan