SINAR dan SIGNAL Jadi Andalan Korlantas Manjakan Para Pengendara
11 November 2025, 16:00 WIB
Setidaknya ada tujuh pelanggaran yang diincar selama operasi Zebra 2023 digelar, salah satunya melawan arus
Oleh Satrio Adhy
TRENOTO – Korlantas (Korps Lalu Lintas) Polri resmi menggelar operasi Zebra 2023 mulai hari ini atau Senin (4/9). Kegiatan tersebut diadakan serentak di seluruh wilayah hukum di Indonesia
Nantinya operasi Zebra 2023 bakal digelar selama dua pekan sampai Minggu (17/9). Tujuan dilaksanakan adalah buat menciptakan keamanan, keselamatan, ketertiban dan kelancaran lalu lintas (Kamseltibcarlantas) jelang Pemilu Damai 2024.
“Korlantas Polri akan menyelenggarakan Operasi Zebra serentak seluruh wilayah di Indonesia mulai tanggal 4 hingga 17 September 2023," bunyi pengumuman di laman resmi NTMC.
Kepolisian pun menyarankan buat para pengendara tertib berlalu lintas. Kemudian melengkapi surat-surat selama di jalan raya, seperti STNK maupun BPKB.
Seperti dikatakan oleh AKP Dicky Anggi Pranata, Kasat Lantas Polres Bogor. Dia mengungkapkan kalau pihaknya menginstruksikan kepada anggota buat menindak para pelenggar dengan humanis.
Kemudian juga bakal mengandalkan e-ETLE atau tilang elektronik. Sehingga tidak ada pelanggar yang lolos pada operasi Zebra 2023.
“Penindakan nantinya dilakukan menggunakan tilang elektronik dan manual. Seluruh anggota memegang e-TLE mobile,” ujar Dicky.
Nantinya ada sekitar 1.300 personel gabungan yang diterjunkan pada operasi Zebra 2023 di wilayah Bogor, Jawa Barat. Dengan begitu diharapkan bisa menekan angka pelanggaran lalu lintas di jalan raya.
Artikel Terpopuler
1
2
3
4
5
Artikel Terkait
11 November 2025, 16:00 WIB
09 Oktober 2025, 15:00 WIB
01 September 2025, 17:31 WIB
12 Agustus 2025, 15:00 WIB
17 Juli 2025, 22:22 WIB
Terkini
16 November 2025, 21:24 WIB
Marco Bezzecchi tutup musim ini dengan capaian manis di MotoGP Valencia 2025 dengan finish pertama
16 November 2025, 17:00 WIB
Mazda EZ-6 dan Changan Deepal LO7 sama-sama berpeluang besar untuk dipasarkan ke konsumen di Tanah Air
16 November 2025, 15:14 WIB
Chery beri penjelasan soal Fengyun X3L yang alami kecelakaan saat sedang uji ketangguhan di Gunung Tianmen
16 November 2025, 13:00 WIB
Suzuki Ertiga bekas lansiran 2024 bisa jadi pilihan masyarakat buat berkendara saat libur Natal dan tahun baru
16 November 2025, 11:00 WIB
Puncak acara Honda Bikers Day 2025 memberikan pengalaman berbeda di Garut dengan puluhan ribu pemotor
16 November 2025, 09:00 WIB
Banyak kegiatan menarik disuguhkan buat para anggota komunitas selama Honda Culture Indonesia berlangsung
16 November 2025, 08:00 WIB
Honda ADV 160 membuktikan performanya dalam perjalanan melintasi pantai selatan Jawa Barat menuju HBD 2025
16 November 2025, 07:00 WIB
Pilihan Toyota Calya bekas lansiran 2024 makin menarik karena ada program TDP Rp 7 jutaan dan tenor panjang