Ada Libur Israj Miraj, Ganjil Genap Puncak Bogor Diberlakukan
16 Januari 2026, 14:00 WIB
Guna mengurai kepadatan lalu lintas sepanjang akhir pekan, ganjil genap Puncak Bogor kembali diterapkan
Oleh Serafina Ophelia
KatadataOTO – Menjelang akhir pekan skema rekayasa lalu lintas ganjil genap Puncak Bogor kembali diberlakukan, guna mengurai kepadatan lalu lintas yang kerap terjadi selama hari libur.
Untuk diketahui Puncak Bogor merupakan salah satu destinasi wisata favorit yang mudah dijangkau dari area Jakarta. Hanya saja jalan tidak dapat menampung arus kendaraan yang melebihi kapasitas sehingga sering terjadi kemacetan parah.
Supaya kepadatan lalu lintas bisa diminimalisir ganjil genap Puncak Bogor diterapkan mulai Jumat (29/3) pukul 14.00 WIB sampai Minggu (31/3) 24.00 WIB.
Jadi pastikan untukcek tanggal serta pelat kendaraan sebelum melintas di area ganjil genap Puncak hari ini. Karea petugas bisa mencegat pelanggar dan diarahkan untuk putar balik.
Di samping ganjil genap, rekayasa lalu lintas seperti one way juga diterapkan namun secara situasional atau melihat kondisi lalu lintas terlebih dulu.
Sebagai informasi ganjil genap Puncak Bogor diatur dalam Peraturan Menteri Perhubungan (Permenhub) Republik Indonesia Nomor PM 84 Tahun 2021, tentang Pengaturan Lalu Lintas di Ruas Jalan Nasional Ciawi-Puncak Nomor 074 dan Ruas Jalan Nasional Puncak-Batas Kota Cianjur Nomor 075.
Namun ada beberapa kendaraan bebas dari aturan ganjil genap Puncak. Pengecualian diberikan untuk mobil atau motor tertentu saja sehingga diharapkan arus lalu lintas tetap terjaga.
Artikel Terpopuler
1
2
3
4
5
Artikel Terkait
16 Januari 2026, 14:00 WIB
09 Januari 2026, 14:00 WIB
29 Desember 2025, 08:00 WIB
27 Desember 2025, 13:00 WIB
25 Desember 2025, 13:00 WIB
Terkini
19 Januari 2026, 17:00 WIB
Untuk Anda yang sedang mencari mobil baru, Ada diskon Suzuki Jimny 3 pintu selama periode Januari 2026
19 Januari 2026, 16:00 WIB
Ada beberapa ketentuan yang ditetapkan oleh pemerintah Cina dalam proses daur ulang baterai mobil listrik
19 Januari 2026, 15:00 WIB
Changan ingin menjadi brand global yang terus menghadirkan produk andal, inovatif dan tepercaya di Indonesia
19 Januari 2026, 14:00 WIB
Kebakaran mobil listrik perlu ditangani hati-hati, wajib jadi perhatian damkar dan pengelola properti
19 Januari 2026, 13:00 WIB
Dengan Investasi mencapai Rp 4 Triliun, Sailun Group siap meramaikan pasar ban kendaraan bermotor di Indonesia
19 Januari 2026, 12:33 WIB
Otomatisasi produksi mobil di super factory BYD di Zhengzhou, China hampir 100 persen dikerjakan oleh robot-robot produksi
19 Januari 2026, 12:00 WIB
Julian Johan, pereli asal Indonesia berhasil mencatatkan sejarah baru setelah finish di Rally Dakar 2026
19 Januari 2026, 11:00 WIB
Toyota berhasil jadi produsen mobil terbesar 2025 di Indonesia setelah membuat lebih dari 500 ribu kendaraan