Simak Rekayasa Lalu Lintas di Bundaran HI, Sambut HUT DKI Jakarta
19 Mei 2024, 09:05 WIB
Teknologi AI senilai Rp78 miliar diklaim Dishub DKI Jakarta telah sukses kurangi macet di sejumlah lokasi
Oleh Adi Hidayat
TRENOTO – Teknologi kecerdasan buatan atau Artificial Intelligence (AI) yang telah dipasang di 20 simpang jalan diklaim efektif untuk mengurangi kemacetan. Hal ini disampaikan oleh Syafrin Liputo, Kepala Dinas Perhubungan (Dishub) DKI Jakarta.
Menurutnya Dishub DKI Jakarta berhasil membuat kepadatan jalanan semakin mencair. Sehingga ia optimis di masa depan lokasi kemacetan di Jakarta bisa semakin berkurang.
"Sistem terus belajar dari bulan April. Menurut pengamatan kami sudah memberikan efek positif di 20 simpang yang sudah diatur," kata Syafrin (03/07).
Ia pun kemudian memberi contoh jalan Gunung Sahari-jalan Dokter Sutomo karena sudah disematkan kamera AI. Lokasi yang sebelumnya menjadi pusat kemacetan kini sudah bisa mengalir lebih lancar ke arah utara.
“Jadi di persimpangan itu jaraknya sekitar 100 meter, kamera kita pasang untuk memonitor berapa traffic volume yang masuk. Kemudian diberikan green time (waktu lampu hijau lebih lama) kepada satu simpang terpadat," ujar Syafrin kemudian
Dilansir dari Antara, teknologi AI senilai Rp78 Miliar penerapannya dilakukan sendiri oleh Dinas Perhubungan. Jumlah tersebut digunakan untuk memasang kamera di 20 titik serta membangun ruang kontrol di lantai 16 Gedung Dinas Perhubungan, Gambir, Jakarta Pusat.
Berikut adalah 20 persimpangan yang sudah menggunakan teknologi AI
Artikel Terpopuler
1
2
3
4
5
Artikel Terkait
19 Mei 2024, 09:05 WIB
13 Mei 2024, 19:29 WIB
08 Mei 2024, 17:00 WIB
28 Maret 2024, 14:00 WIB
27 Januari 2024, 08:06 WIB
Terkini
21 November 2024, 20:00 WIB
Kebijakan opsen PKB serta PPN 12 persen yang bakal diterapkan awal 2025 diprediksi memberatkan industri motor
21 November 2024, 19:00 WIB
Indomobil Group baru saja menjalin kerja sama untuk menyediakan berbagai mobil listrik bagi PLN Icon Plus
21 November 2024, 18:00 WIB
Federal Oil menyambut kedatangan pembalap baru di tim Gresini Racing untuk beraksi di musim balap MotoGP 2025
21 November 2024, 17:00 WIB
Begini tampilan mobil konsep Toyota bZ7 yang debut di China, penggerak sampai baterainya disuplai oleh BYD
21 November 2024, 16:00 WIB
Jadi sasaran sejumlah manufaktur otomotif China, Neta mengungkapkan mengapa area Pluit terbilang potensial
21 November 2024, 15:00 WIB
Punya kapasitas baterai lebih besar dari saudaranya Kia EV9, Hyundai Ioniq 9 tawarkan daya jelajah 620 km
21 November 2024, 14:00 WIB
Menjangkau konsumen di kawasan Jakarta Utara, berikut fasilitas yang ditawarkan diler baru Neta di Pluit
21 November 2024, 13:22 WIB
New Hyundai Tucson akhirnya diluncurkan buat pasar Indonesia, mobil tersebut dijual mulai Rp 632 jutaan