Cek Jadwal dan Lokasi Ganjil Genap Puncak Bogor 25 Oktober
25 Oktober 2024, 12:00 WIB
Pengamat menuturkan ada beberapa hal yang harus dilakukan untuk menangani macet parah di Puncak Bogor
Oleh Satrio Adhy
KatadataOTO – Macet di Puncak, Bogor, Jawa Barat menjadi pekerjaan rumah banyak pihak. Sebab sering terulang di beberapa momen tertentu.
Bahkan menjadi lebih parah seperti saat libur panjang menyambut Maulid Nabi Muhammad SAW kemarin. Ratusan ribu kendaraan memadati wilayah wisata satu ini.
Membuat kemacetan panjang tidak bisa terhindarkan lagi. Baik motor, mobil dan bus mengantre untuk masuk juga keluar kawasan Puncak Bogor.
Hal ini memancing sejumlah pihak buka sura terkait peristiwa tersebut. Mereka menilai kalau kemacetan di sana terjadi karena beberapa faktor.
Seperti kapasitas jalanan Puncak Bogor yang sudah tidak mumpuni. Hal ini membuat kendaraan tidak lagi tertampung dan pada akhinya kemacetan parah terjadi.
“Selain itu kapasitas tempat parkir pada lokasi dikunjungi masyarakat terutama hari libur tidak menampung. Akhirnya banyak kendaraan terparkir di bahu sampai badan jalan,” ungkap Budiyanto, pemerhati transportasi dan hukum kepada KatadataOTO, Rabu (18/9).
Kemudian ia menjelaskan kalau keberadaan pasar tradisional di pinggir jalan turut andil dalam terciptanya penumpukan kendaraan di Puncak Bogor.
“Hiruk pikuk masyarakat berkegiatan di sekitar lokasi otomatis mengganggu arus lalu lintas di sana,” Budiyanto menambahkan.
Lalu Budiyanto menilai kalau masih ada sejumlah penyebab membuat kemacetan di sana. Seperti banyaknya jalan alternatif menuju ke kawasan wisata tersebut.
“Pada waktu dan titik tertentu dipastikan ada pertemuan arus kendaraan yang berakibat melemahnya kinerja lalu lintas serta berujung terjadi kemacetan,” pungkas dia.
Artikel Terpopuler
1
2
3
4
5
Artikel Terkait
25 Oktober 2024, 12:00 WIB
18 Oktober 2024, 11:00 WIB
11 Oktober 2024, 11:00 WIB
04 Oktober 2024, 13:00 WIB
28 September 2024, 11:00 WIB
Terkini
18 November 2024, 08:00 WIB
Jetour langsung rakit lokal kendaraan yang mereka jual di Indonesia agar harganya bisa lebih kompetitif
18 November 2024, 07:00 WIB
KatadataOTO memprediksi tiga mobil baru dari BYD yang berpeluang dihadirkan di pameran otomotif GJAW 2024
18 November 2024, 06:00 WIB
Polda Metro Jaya menyiapkan SIM Keliling Jakarta pada hari ini guna melayani para pengendara di Ibu Kota
18 November 2024, 06:00 WIB
Kembali beroperasi seperti biasa di awal pekan, berikut jadwal dan lokasi SIM keliling Bandung hari ini
18 November 2024, 06:00 WIB
Ganjil genap Jakarta 18 November 2024 digelar dengan pengawasan ketat dari kepolisian dan kamera ETLE
17 November 2024, 22:00 WIB
Hyundai Ioniq 9 bakal jadi saudara Kia EV9, ada beberapa perbedaan antara versi produksi dengan konsepnya
17 November 2024, 21:25 WIB
Jorge Martin sukses menjadi juara dunia MotoGP 2024 meski tidak berhasil memenangi seri Barcelona 2024
17 November 2024, 14:00 WIB
Dinas Perhubungan siapkan rekayasa lalu lintas saat debat Pilkada Jakarta untuk hindari terjadi kepadatan