TKDN Honda EM1 e: Terus Ditambah, Harga Bisa Lebih Murah

PT AHM berniat buat meningkatkan nilai TKDN Honda EM1 e: agar harganya lebih terjangkau buat konsumen mereka

TKDN Honda EM1 e: Terus Ditambah, Harga Bisa Lebih Murah
  • Oleh Satrio Adhy

  • Jum'at, 29 Desember 2023 | 10:24 WIB

Konsumen pun sudah bisa memiliki kendaraan roda dua elektrik tersebut di diler-diler jenama berlambang sayap mengepak dengan logo e: Shop terdekat.

“Kami juga menyiapkan jaringan penjualan terbaik serta ekosistem untuk mendukung konsumen beraktivitas dan meraih Impian,” kata Octavianus.

Honda EM1 :e Plus
Photo : KatadataOTO

Ia menjelaskan kalau sekarang jaringan diler EV yang tersebar di Indonesia akhir tahun ini jumlahnya terus bertambah.

Sehingga masyarakat tidak perlu khawatir sulit menemukan diler Honda e: shop. Sebab sudah tersebar di seluruh Indonesia.

“Secara bertahap pada awal tahun diler EV Honda bisa ditemui di 660 lokasi. Sebelum akhir tahun 2024 kami memiliki rencana mencapai 1.200 diler EV siap melayani konsumen," Octavianus menuturkan.

Patut diketahui jenama asal negeri matahari terbit memasarkan produk baru mereka dalam dua varian, yakni Honda EM1 e: standar serta Honda EM1 e: Plus.

Keduanya memiliki banderol berbeda, harga Honda EM1 e: adalah Rp33 juta, sementara trim Plus bisa didapatkan uang Rp33.5 juta. Seluruhnya sudah berstatus OTR (On The Road) DKI Jakarta.


Terkini

news
Polisi Siapkan Sistem Buat Awasi Sopir Bus, Cegah Kecelakaan

Polisi Pantau Bus Nakal yang Tidak Tertib Aturan

Menurut Aan, Polisi pantau bus nakal buat mencegah terjadinya kecelakaan maut di Subang tak terulang

mobil
Ekspor Mitsubishi XForce

Mitsubishi XForce Bakal Kebagian Edisi Spesial

Mitsubishi XForce bakal kebagian edisi spesial yang dilengkapi beragam keunggulan menarik untuk pelanggan

mobil
Hyundai Disinyalir Bawa Mobil Murah, Debut Global di RI Tahun Ini

Hyundai Disinyalir Bawa Mobil Murah, Debut Global di RI Tahun Ini

Menepis rumor World Premiere Ioniq 7, Hyundai disinyalir bawa mobil murah dan debut global di Indonesia tahun ini

motor
Alva ogah pakai skema sewa baterai

Alva Ogah Pakai Skema Sewa Baterai Motor Listrik

Dianggap bisa membuat harga motor listrik jadi lebih murah, namun Alva ogah pakai skema sewa baterai

mobil
Harga Tiket Timnas Indonesia Setara Cicilan Toyota Avanza E

Harga Tiket Timnas Indonesia Setara Cicilan Toyota Avanza E

Harga tiket Timnas Indonesia yang termahal dipasarkan setara dengan besaran cicilan Toyota Avanza 1.3 E M/T

mobil
Kunci BMW Santai Bersaing dengan Mobil Listrik China

Kunci BMW Tetap Tenang Bersaing dengan Mobil Listrik China

BMW Indonesia santai menghadapi peta persaingan mobil listrik China, sebab memiliki sejumlah keunggulan

mobil
Toyota Hilux BEV

Toyota Hilux BEV Diuji, Produksi Dimulai Tahun Depan

Toyota Hilux BEV diuji di Thailand dan rencananya produksi akan dimulai akhir 2025 untuk pasar domestik

news
Ganjil Genap Puncak

Ganjil Genap Puncak 17 Mei 2024, Pelanggar Harus Putar Balik

Ganjil genap Puncak 17 Mei 2024 akan digelar untuk mengurangi kemacetan dan pelanggar harus putar balik