Penyebab Datangnya Penyesalan Beli Mobil Mobil Bekas Pertama
02 November 2025, 21:00 WIB
Industri otomotif dilanda berbagai tantangan namun penjualan retail mobil mewah justru mengalami kenaikan
Oleh Serafina Ophelia
KatadataOTO – Kondisi ekonomi yang dinilai belum membaik dan periode libur lebaran jadi salah satu biang kerok turunnya penjualan penjualan mobil di 2025.
Beberapa merek mengalami penurunan pada Mei 2025. Misalnya BYD mencatatkan ritel 2.639 unit, turun dari capaian di April yakni 3.531 unit.
Sementara merek Korea Selatan, Hyundai juga alami hal serupa. Angka penjualan ritelnya turun dari 1.703 unit menjadi 1.651 unit.
Di tengah berbagai tantangan tersebut, penjualan mobil mewah justru alami kenaikan secara perlahan meskipun mayoritas sempat anjlok sepanjang April 2025.
Peluncuran model baru oleh sejumlah merek nampaknya berperan membantu mendongkrak capaian tersebut.
Diolah dari data Gaikindo diterima KatadataOTO, BMW berhasil menjual 101 unit kendaraan bulan lalu atau naik dari rapor April di 88 unit.
Sedangkan Mini baru meluncurkan beberapa model anyar belum lama ini dan alami kenaikan, setelah penjualan mereka sempat anjlok sepanjang April.
Manufaktur asal Jerman, Mercedes-Benz mengirimkan 109 unit kendaraan ke konsumen di Mei 2025. Bulan sebelumnya penjualan Mercedes-Benz berada di angka 74 unit.
Artikel Terpopuler
1
2
3
4
5
Artikel Terkait
02 November 2025, 21:00 WIB
02 November 2025, 13:00 WIB
01 November 2025, 15:00 WIB
30 Oktober 2025, 08:20 WIB
28 Oktober 2025, 19:06 WIB
Terkini
02 November 2025, 21:48 WIB
Harumkan nama Indonesia di kancah internasional, Kiandra Ramadhipa bertekad lanjutkan prestasinya di Valencia
02 November 2025, 21:00 WIB
Membeli mobil bekas untuk pertama kalinya dibutuhkan pendamping agar tidak mengalami kerugian finansial
02 November 2025, 21:00 WIB
Kiandra Ramadhipa bawa nama Indonesia ke kancah internasional, berhasil menangkan European Talent Cup 2025
02 November 2025, 20:00 WIB
Daihatsu Rocky Hybrid segera dikirim ke rumah-rumah konsumen dalam waktu dekat untuk para pembeli pertama
02 November 2025, 19:00 WIB
Toyota Land Cruiser kedatangan produk baru berupa pikap hybrid dan listrik, tak lagi pakai sasis ladder frame
02 November 2025, 15:00 WIB
Terdapat beberapa hal yang harus dilakukan pengendara motor ketika cuaca ekstrem tengah melanda Indonesia
02 November 2025, 13:00 WIB
Artis Onadio Leonardo punya tiga unit mobil Eropa yang digunakan untuk mobilitas sehari-hari, ini detailnya
02 November 2025, 12:31 WIB
Naik kelas ke GP Moto3 tentu memiliki tantangan lebih berat bagi Veda Ega Pratama, proses adaptasi dan latihan menjadi kunci