Anggota DPR Kecelakaan di Tol, Ini Daftar Korban Meninggal
02 Mei 2025, 22:30 WIB
Koleksi kendaraan Jamaludin Malik, anggota DPR yang menggunakan kostum Ultraman saat pelantikan cukup banyak
Oleh Adi Hidayat
KatadataOTO – Jamaludin Malik, anggota Dewan Perwakilan Rakyat dari fraksi partai Golongan Karya tampil dengan gaya unik saat pelantikan. Ia menggunakan kostum Ultraman dan bukan pakaian formal seperti jas layaknya anggota parlemen lainnya.
Dirinya mengungkap bahwa kostum Ultraman tersebut sejalan dengan citra yang dibangun saat kampanye Pemilu 2024. Ketika itu menjadikan Super Hero asal Jepang agar lebih dikenal masyarakat.
Caranya pun cukup efektif karena berhasil menang di daerah pemilihan Jawa Tengah II yang mencakup Kabupaten Demak, Jepara dan Kudus.
Meski baru dilantik namun Jamaludin Malik tercatat memiliki koleksi kendaraan menarik. Berdasarkan Laporan Harta Kekayaan Penyelenggara Negara (LHKPN), ia memiliki empat mobil dan tiga motor senilai Rp 1,85 miliar.
Mobil pertamanya adalah Mitsubishi Pajero Sport Dakkar 2.4L lansiran 2023. Unit tersebut didapatkan dari hasil sendiri senilai Rp 600 juta.
Kemudian ada Jeep Wrangler 3.8L AT lansiran 2008 yang didapatkan dari hasil sendiri. Nilainya pun sama yaitu Rp 600 juta.
Kendaraan ketiga adalah motor Honda PCX lansiran 2020 yang didapatkan dari hasil sendiri. Perkiraan harganya adalah Rp 20 juta.
Selanjutnya Honda Civic keluaran 2017 senilai Rp 350 juta. Status mobil tersebut adalah didapatkan dari hasil sendiri.
Ia juga tercatat memiliki Wuling Air ev lansiran 2023. Unit itu didapatkan dari hasil sendiri.
Yamaha RX King lansiran 1996 juga menjadi salah satu koleksinya. Motor yang didapatkan dari hasil sendiri tersebut diperkirakan memiliki nilai Rp 15 juta.
Sementara koleksi ketujuhnya adalah Kawasaki Ninja R buatan 2011. Kuda besi itu didapatkan dari hasil sendiri dengan nilai Rp 16 juta.
Meski memiliki banyak koleksi kendaraan, harta terbesar Jamaludin Malik adalah tanah dan bangunan. Ia memiliki tujuh aset dengan nilai mencapai lebih dari Rp 2 miliar.
Sementara untuk kas dan setara kas nilainya hanya Rp 20 juta. Dirinya juga tercatat tidak memiliki hutang.
Berkat ini maka total harta Jamaludin Malik adalah mencapai Rp 3,876 miliar.
Artikel Terpopuler
1
2
3
4
5
Artikel Terkait
02 Mei 2025, 22:30 WIB
20 April 2025, 18:50 WIB
Terkini
11 Januari 2026, 19:34 WIB
Insentif bersifat stimulus dipercaya lebih efektif dibandingkan kebijakan yang cenderung bersifat disposable consumption
11 Januari 2026, 19:00 WIB
Denza siap membawa model baru lintas segmen untuk melengkapi line up-nya di Indonesia, diyakini Z9 dan D9L
11 Januari 2026, 17:00 WIB
Setelah melantai di Singapore Motor Show, Honda Super One kemungkinan besar segera mengaspal di Indonesia
11 Januari 2026, 15:00 WIB
Pabrikan mobil Cina berpotensi tumbuh signifikan hingga 2030 dan mengganggu dominasi Toyota dan VW di pasar global
11 Januari 2026, 13:00 WIB
Toyota terus menunjukan dominasinya, terutama dalam hal merek mobil terlaris usai mencatatkan 258.268 unit
11 Januari 2026, 09:00 WIB
Mobil bekas di bawah Rp 100 juta di awal 2026 bisa menjadi pilihan menarik untuk dijadikan andalan bermobilitas
11 Januari 2026, 07:00 WIB
Raffi Ahmad terpantau memiliki kendaraan baru di garasinya termasuk BAIC BJ40 Plus dan Toyota Starlet
10 Januari 2026, 17:00 WIB
Diskon Hyundai Creta tembus Rp 45 juta berlaku khusus unit lansiran 2025, tipe Prime jadi Rp 300 jutaan