PJ Gubernur DKI Lebih Pilih Kijang Innova Ketimbang Rubicon
08 Maret 2023, 08:30 WIB
Harga Jeep Wrangler Rubicon dan Jeep Rubicon Gladiator 2023 resmi diumumkan dan akan menjadi produk andalan tahun depan
Oleh Adi Hidayat
TRENOTO – PT DAS Indonesia Motor mengenalkan Jeep Wrangler Rubicon dan Rubicon Gladiator 2023. Kedua model tersebut akan menjadi andalan mereka di tahun depan untuk menggarap penjualan kendaraan di Indonesia.
Jeep Wrangler Rubicon 2023 yang dikenalkan telah mendapat beragam keunggulan baru. Salah satunya adalah atap bisa dibuka berkat fitur “Sky-One Touch Power Roof”.
Berkat ini atap dapat dibuka hanya dengan menekan tombol. Soft top dibuat dari bahan kain terpal tebal berwarna hitam dan dapat terbuka mulai dari rangka kaca depan sampai area penumpang baris kedua.
Meski menggunakan atap soft top, PT DAS Indonesia Motor menegaskan bahwa kekedapan suara masih terjaga. Pasalnya bila kaca samping ditutup penuh, suasana kabin bisa cukup tenang sampai kecepatan sekitar 100 km per jam.
“Atap ini adalah cara baru untuk menikmati alam melalui Jeep. Rasanya seperti atap konvertibel lainnya saat terbuka penuh atau bisa dibuka sedikit guna membiarkan udara dan matahari menyentuh kepala,” ungkap Dhani Yahya, COO PT DAS Indonesia Motor.
Namun bagi pelanggan yang menyukai Hard-Top, tipe ini juga masih tersedia. Bahkan terdapat kini sudah dilengkapi oleh beberapa aksesoris standar dari Mopar seperti cover ban cadangan original berlogo Jeep lalu penambahan Handle Grip pada interior.
Selain itu terdapat tambahan fitur berupa pemanas setir dan pemanas jok bangku depan pada tipe standar sekalipun. Dengan ini maka kemewahan kendaraan akan menjadi lebih terasa.
Pelek juga telah mendapat desain baru berukuran 17 inci yang dibalut oleh ban BF-Goodrich ukuran 32 inci tipe MT. Kehadirannya tentu akan memberi kepercayaan diri para pengemudi saat untuk beraktivitas sehari-hari.
Sementara untuk model Jeep Gladiator Rubicon telah akan mendapatkan handle grip dari Mopar dan wireless speaker dengan koneksi Bluetooth. Berkat ini keseruan dalam bertualang dapat dipindahkan dari kendaraan untuk aktivitas outdoor.
Artikel Terpopuler
Artikel Terkait
08 Maret 2023, 08:30 WIB
02 Maret 2023, 18:26 WIB
13 Januari 2022, 06:00 WIB
04 Januari 2022, 11:00 WIB
Terkini
22 November 2024, 10:00 WIB
Neta akan melakukan studi terlebih dahulu untuk membawa model MPV tiga baris ke pasar Indonesia tahun depan
22 November 2024, 10:00 WIB
Ganjil genap Puncak 22 November 2024 kembali diterapkan untuk mengatasi kepadatan di kawasan tersebut
22 November 2024, 09:00 WIB
Pameran otomotif ini resmi dibuka di ICE BSD, Tangerang Selatan, berikut kami rangkum harga tiket GJAW 2024
22 November 2024, 08:00 WIB
HMID masih melihat bagaimana respon penerimaan masyarakat terhadap new Hyundai Tucson di dalam negeri
22 November 2024, 07:00 WIB
Cara urus paspor kendaraan sebelum Road Trip keluar negeri sebenarnya tidak terlalu sulit untuk dijalani
22 November 2024, 06:07 WIB
Polda Metro Jaya menghadirkan SIM Keliling Jakarta hari ini di lima tempat berbeda demi melayani masyarakat
22 November 2024, 06:05 WIB
Jangan sampai terlewat karena SIM keliling Bandung tidak beroperasi di akhir pekan, berikut informasinya
22 November 2024, 06:00 WIB
Ganjil genap Jakarta 22 November 2024 digelar di puluhan titik untuk memastikan kelancaran lalu lintas