Daftar Mobil Setop Produksi Sepanjang 2023

Tidak cuma meluncurkan model baru ada juga mobil setop produksi sepanjang 2023 dengan beragam alasan

Daftar Mobil Setop Produksi Sepanjang 2023
  • Oleh Adi Hidayat

  • Jum'at, 29 Desember 2023 | 18:30 WIB

4. Toyota Sienta

Toyota Sienta
Photo : TrenOto

Toyota Sienta sempat mendapat respon postif dari masyarakat karena fitur sliding door. Mobil hadir sebagai kakak Avanza namun pesona makin meredup seiring perjalanan waktu.

Meski sudah tidak lagi tampil di situs resmi tetapi Toyota Astra Motor mengklaim pelanggan bisa mendapatkan unit dengan memesan terlebih dahulu.

5. Toyota Vellfire

Toyota Vellfire
Photo : Istimewa
Model terbaru yang hilang dari situs resmi adalah Toyota Vellfire. Belakangan stok kendaraan untuk MPV premium tersebut memang terbilang terkendala oleh sebab itu Toyota Astra Motor pun mengambil pilihan terakhir agar menghindari panjangnya inden.

6. Hyundai Kona Electric

Nasib Hyundai Kona Electric Setelah Ioniq 5 dan 6 Meluncur
Photo : Istimewa

Model keenam yang dihentikan penjualannya oleh pabrikan adalah Hyundai Kona Electric. Mobil ini diimpor utuh dari Korea Selatan dan sekarang digantikan oleh Ioniq 5.

Meski demikian tersiar kabar bahwa model tersebut akan kembali dibangkitkan tahun depan sebagai mobil listrik murah. Salah satu caranya adalah dengan memproduksi secara lokal.


Terkini

modifikasi
The Elite Showcase

The Elite Showcase 2024 Tampilkan Puluhan Motor Modifikasi

The Elite Showcase 2024 siap digelar dan menawarkan pengalaman baru bagi para pengunjung selama dua hari

news
Kendaraan tinggalkan Jakarta

Kendaraan Tinggalkan Jakarta Naik di Libur Kenaikan Yesus Kristus

Jasa Marga catat jumlah kendaraan tinggalkan Jakarta naik saat libur kenaikan Yesus Kristus di akhir pekan

otosport
Link Live Streaming MotoGP Prancis 2024: Vinales Bertekad Bangkit

Link Live Streaming MotoGP Prancis 2024: Vinales Bertekad Bangkit

Maverick Vinales bertekad bangkit dan meraih kemenangan dalam balapan MotoGP Prancis 2024 pada Minggu (12/5)

modifikasi
Modifikasi Honda PCX 160

Modifikasi Honda PCX 160 Bergaya Futuristik, Tetap Nyaman

Modifikasi Honda PCX 160 racikan tiga modifikator juara Honda Modif Contest ini bisa menjadi inspirasi

motor
Vespa Sprint dan Primavera 2024 Mengaspal, Mulai Rp 50 Jutaan

Vespa Sprint dan Primavera 2024 Tampil Lebih Segar

Piaggio Indonesia baru saja melakukan penyegaran buat dua produknya, yakni Vespa Sprint dan Primavera

news
Kepolisian resmi menghentikan pengiriman surat tilang lewat WhatsApp

Pengiriman Surat Tilang Lewat WhatsApp Dihentikan, Diuji Kembali

Kepolisian resmi menghentikan pengiriman surat tilang lewat WhatsApp karena harus mendapat pengujian

news
Ganjil genap Jakarta

Ganjil Genap Jakarta 10 Mei 2024 Ditiadakan

Ganjil genap Jakarta 10 Mei 2024 ditiadakaan karena adanya cuti bersama yang ditetapkan oleh pemerintah

news
SIM keliling Bandung hari ini

Jadwal dan Lokasi SIM Keliling Bandung Hari Ini Jumat 10 Mei 2024

Manfaatkan fasilitas SIM keliling Bandung sebelum akhir pekan, tersedia di dua tempat berbeda setiap hari