Biang Kerok Penjualan Mobil Listrik Tesla Keok dari BYD di 2025
08 Januari 2026, 18:00 WIB
Terdapat berbagai mobil pada area test drive di GJAW 2023 yang bisa dicoba oleh para pengunjung di tempat
Oleh Satrio Adhy
TRENOTO – Gelaran GJAW (Gaikindo Jakarta Auto Week) kembali menyapa warga Jakarta. Sama seperti tahun kemarin terdapat berbagai keseruan disiapkan oleh penyelenggara.
Salah satunya adalah area test drive di GJAW 2023 yang terbuka bagi umum. Sehingga masyarakat bisa merasakan sensasi berkendara mobil ingin dimilikinya.
Terdapat berbagai pabrikan otomotif menyediakan unit untuk dijajal langsung. Mulai dari Suzuki, Honda, Toyota, Daihatsu, MG dan lain-lain.
Akan tetapi berbeda dengan sebelumnya, pengunjung bisa melakukan registrasi test drive langsung di lokasi. Bahkan area test drive di GJAW 2023 terbagi dalam dua tempat.
Pertama ada di loading dock Hall Assembly dan Hall B. Jadi tinggal memilih lokasi terdekat saat berada di sana.
Sebagai informasi pada Area Test Drive A mobil-mobil yang disediakan dari pabrikan BMW, Chery, Mazda, Subaru, Mercedes-Benz sama Porsche.
Sementara pada Test Drive B tersedia dari brand Citroen, Daihatsu, Honda, Hyundai, Isuzu, Kia, MG, Mitsubishi, Nissan, Suzuki, Toyota serta Wuling.
Beberapa kendaraan baru dapat dirasakan oleh masyarakat. Sebut saja seperti all new Toyota Agya, Kijang Innova Zenix sampai Suzuki Grand Vitara Hybrid.
Di sisi lain para manufaktur tidak ketinggalan menyediakan mobil listrik. Terlihat Hyundai Ioniq 5, Wuling Air ev, Nissan Leaf, dan Kia EV 6 GT-Line yang terparkir di area test drive.
Dengan begitu memberi kesempatan bagi masyarakat ingin beralih ke kendaraan elektrik guna mendukung program pemerintah.
Akan tetapi ada beberapa syarat harus dipenuhi sebelum mencoba test drive di GJAW 2023. Selain itu terdapat tata cara wajib diperhatikan oleh pengunjung di sana.
Artikel Terpopuler
1
2
3
4
5
Artikel Terkait
08 Januari 2026, 18:00 WIB
07 Januari 2026, 20:00 WIB
07 Januari 2026, 19:17 WIB
07 Januari 2026, 18:00 WIB
07 Januari 2026, 14:00 WIB
Terkini
09 Januari 2026, 07:00 WIB
Harga SUV murah per Januari 2026 masih cenderung stabil, hanya dua merek melakukan penyesuaian harga
09 Januari 2026, 06:00 WIB
Menjelang akhir pekan, layanan SIM keliling Jakarta masih tersedia seperti biasa di lima lokasi berbeda
09 Januari 2026, 06:00 WIB
Aturan ganjil genap Jakarta diterapkan untuk mengurangi kemacetan lalu lintas yang kerap terjadi di Ibu Kota
09 Januari 2026, 06:00 WIB
Menjelang akhir pekan SIM keliling Bandung terus hadir untuk memudahkan para pengendara di kota Kembang
08 Januari 2026, 19:07 WIB
Shammie terus berjuang keras hingga SS4 untuk bisa membawa hasil positif pada ajang Rally Dakar 2026
08 Januari 2026, 18:00 WIB
Kebijakan pemerintah federal di Amerika Serikat disebut bikin penjualan mobil listrik Tesla kalah dari BYD
08 Januari 2026, 17:00 WIB
Setelah badai cedera menerpa, kondisi fisik Marc Marquez dirasa sudah tidak seprima seperti dahulu kala
08 Januari 2026, 16:40 WIB
Kunci tertinggal di kabin diduga jadi salah satu penyebab Hyundai Stargazer menyala otomatis ketika diparkir