Avanza dan Xenia 2022 Naik Kelas, Wuling Cortez Bisa Babak Belur

Avanza dan Xenia 2022 yang semakin mewah akan mengancam pasar Wuling Cortez yang berada satu tingkat di atasnya

Avanza dan Xenia 2022 Naik Kelas, Wuling Cortez Bisa Babak Belur

TRENOTO – Toyota Avanza dan Xenia 2022 hadir dengan membawa sejumlah ubahan menarik. Mobil kembar yang kerap mendominasi pasar Low MPV ini dipercaya akan memakan pasar di atasnya.

Avanza dan Xenia 2022 generasi ketiga ini bisa dibilang sudah naik kelas. Tidak hanya mengbah penampilan yang lebih futuristik, namun kendaraan ini juga mendapat sentuhan pada interior, mesin hingga fitur keselamatan.

Dari penampilan, praktis tidak ada sedikit pun jejak dari generasi sebelumnya. Keduanya kini makin modern dengan garis desain kekinian.

Kita mulai dari godaan tampilan depan melalui kombinasi grille besar, lampu utama sipit berteknologi LED plus lampu kabut atau fog lamp tinggi. Nuansa ini juga mengalir deras ke arah buritan, catatan pada desain bagian ini kerap disebut memiliki garis yang mirip kompetitor besarnya Mitsubishi Xpander.

Masuk ke dalam kabin, tentunya duo Low MPV ini mengadopsi beragam penyempurnaan dibandingkan generasi sebelumnya. Keseluruhan penumpang dimanjakan oleh aura desain yang elegan, kenyamanan 7 penumpang dan tentunya kelengkapan beragam  fitur terkini. Khusus untuk Veloz 2022 terdapat tambahan unsur kemewahannya saat berada di dalam kabinnya.

Lalu ubahan apa yang membuat pelopor Low MPV ini dianggap naik kelas? Lalu apa saja alasan sehingga dianggap pantas mengancam kompetitor di atasnya?


Terkini

motor
Motor Listrik Konversi PLN Ambil Bagian di PEVS 2024

3 Motor Listrik Konversi PLN Ambil Bagian di PEVS 2024

Ada motor listrik konversi PLN hadir di pameran PEVS 2024, salah satunya Benelli Patagonian Eagle 250 cc

motor
Daftar Harga Motor Listri Greentech di PEVS 2024, Ada Subsidi

Daftar Harga Motor Listrik Greentech di PEVS 2024, Dapat Subsidi

Berikut daftar lengkap harga motor listrik Greentech yang ditawarkan dalam pameran PEVS 2024 di JIExpo

news
Biaya Perpanjang STNK

Cek Cara dan Biaya Perpanjang STNK Mei 2024

Punya masa berlaku terbatas seperti SIM, berikut kami rangkum cara dan biaya perpanjang STNK per Mei 2024

motor
Vespa Babe Cabiita dilelang

Vespa Babe Cabita Dilelang, Nilainya Makin Melejit

Vespa Babe Cabita dilelang dengan harga dimulai dari Rp 70 juta namun kini sudah melejit hingga Rp 150 juta

news
Taksi Bluebird

10 Persen Taksi Bluebird Akan Pakai Mobil Listrik di 2030

Berkomitmen membantu turunkan emisi karbon, 10 persen armada taksi Bluebird akan pakai mobil listrik per 2030

motor
Spesifikasi Motor Listrik MAB Electro ML01

Spesifikasi Electro ML01, Motor Listrik MAB di Bawah Rp 20 Jutaan

Hadir di PEVS 2024 sebagai prototipe, berikut spesifikasi Electro ML01 yang bakal dijual di bawah Rp 20 juta

news
Harga BBM Shell, BP AKR dan Vivo Naik di Awal Mei 2024

Harga BBM Shell, BP AKR dan Vivo Naik di Awal Mei 2024

Berikut ini daftar lengkap harga BBM Shell, BP AKR, hingga Vivo yang baru mengalami kenaikan di Mei 2024

mobil
Spesifikasi Wuling Cloud EV, Sudah Bisa Dipesan di PEVS 2024

Spesifikasi Wuling Cloud EV, Sudah Bisa Dipesan di PEVS 2024

Tampil dalam pameran PEVS 2024, berikut spesifikasi Wuling Cloud EV yang dilengkapi banyak fitur kekinian