Hyundai Ioniq 9 Diperkenalkan, Jakarta - Yogyakarta Tanpa Charge
21 November 2024, 15:00 WIB
TrenOto berkesempatan test drive Hyundai Avante N langsung di Hyundai Motor Group (HMG) Driving Experience Center Korea Selatan
Oleh Arie Prasetya
TRENOTO – Sebelum masuk menu utama test drive Hyundai Avante N, bagi Anda yang belum akrab dengan mobilnya simak dulu pendahuluan berikut. Sedan asal Korea Selatan ini masuk dalam jajaran model berperforma tinggi Hyundai N seperti i20 N, i30 N, i30 Fastback N, Veloster N dan Kona N.
Line N sendiri dibuat Hyundai untuk pasar dunia khususnya Eropa. Dan memiliki target pasar yang sama atau menantang langsung mobil-mobil berperforma tinggi buatan Eropa seperti keluarga Mercedes-Benz AMG serta BMW M.
Lewat N intinya Hyundai coba menggoda car enthusiast dengan mobil yang cocok digunakan aktivitas dan hobi. Artinya bisa digunakan harian sekaligus handal juga sebagai pemacu adrenaline di sirkuit.
Masuk ke dalam kabin Anda akan disambut nuansa sport mulai dari desain dasbor, kursi termasuk lingkar kemudi dengan dominasi warna hitam. Kursi bucket dapat diposisikan sesuai selera, meski agak rendah namun tidak mengganggu visibilitas.
Saat mencermati desain ekterior dan interior lebih dalam, rasanya memang cocok jika mobil ini digunakan untuk ke kantor sekaligus teman ngebut di sirkuit saat akhir pekan.
Artikel Terpopuler
Artikel Terkait
21 November 2024, 15:00 WIB
21 November 2024, 13:22 WIB
20 November 2024, 14:04 WIB
19 November 2024, 18:22 WIB
17 November 2024, 22:00 WIB
Terkini
21 November 2024, 15:00 WIB
Punya kapasitas baterai lebih besar dari saudaranya Kia EV9, Hyundai Ioniq 9 tawarkan daya jelajah 620 km
21 November 2024, 14:00 WIB
Menjangkau konsumen di kawasan Jakarta Utara, berikut fasilitas yang ditawarkan diler baru Neta di Pluit
21 November 2024, 13:22 WIB
New Hyundai Tucson akhirnya diluncurkan buat pasar Indonesia, mobil tersebut dijual mulai Rp 632 jutaan
21 November 2024, 12:00 WIB
Pemerintah meminta agar perbaikan tol dikebut dan harus selesai sebelum periode libur Natal dan tahun baru
21 November 2024, 11:00 WIB
Marc Marquez mengaku gembira usai menjajal Ducati Desmosedici GP25 pada sesi test pascamusim di Barcelona
21 November 2024, 09:00 WIB
Begini tampilan serta spesifikasi mesin Citroen Basalt yang bakal diperkenalkan di pameran GJAW 2024
21 November 2024, 08:00 WIB
ACC berharap penjualan mobil baru kembali bergairah pada 2025 karena tidak terlalu banyak agenda besar
21 November 2024, 07:00 WIB
Membuat SIM Internasional pada November 2024 kini menjadi lebih mudah karena bisa dilakukan secara online