Cara Balik Nama Mobil yang Mudah Tanpa Biro Jasa

Cara balik nama mobil berikut biaya yang harus dikeluarkan tanpa harus mengandalkan biro jasa yang akan menguras kantong

Cara Balik Nama Mobil yang Mudah Tanpa Biro Jasa

Biaya Mutasi Mobil

Biaya Mutasi Mobil sebenarnya tidak jauh berbeda bila dibandingkan dengan balik nama. Namun ada beberapa biaya tambahan yang harus disiapkan oleh pemohon seperti biaya admininistrasi dan biaya mutasi. Berikut adalah rinciannya

  • Biaya fiskal : Rp250 ribu
  • Administrasi mutasi keluar : Rp50 ribu
  • Administrasi mutasi masuk : Rp375 ribu
  • Biaya mutasi masuk (BBN) : 1 persen dari harga pembelian mobil
  • Penerimaan negara bukan pajak STNK : Rp400 ribu
  • Penerimaan negara bukan pajak BPKB : Rp100 ribu

Cara Balik Nama STNK Mobil

Photo : Trenoto

  • Cara balik nama STNK mobil sebenarnya prosedurnya sama dengan BPKB. Dan berikut adalah langkah-langkahnya.
  • Datang ke kantor Samsat
  • Cek fisik kendaraan.
  • Ambil formulir di loket pendaftaran kemudian isi dengan benar.
  • Setelah itu, kembalikan formulir Bersama dengan semua berkas yang sudah disiapkan.
  • Bila lengkap, petugas akan memberikan tamda terima.
  • Lakukan pembayaran di kasir
  • Selanjutnya pemohon tinggal menggung surat-surat selesai. Biasanya membutuhkan waktu sekitar 1 hingga 2 minggu.

Cara Cek Biaya Balik Nama Mobil Online

Photo : Katadata

Biaya balik nama sebenarnya juga bisa dihitung sendiri secara online. Caranya adalah dengan membuka situs resmi Badan Pendapatan Daerah (Bapenda) atau Samsat online sesuai dengan lokasi mobil terdaftar. Contohnya adalah Samsat online DKI Jakarta. Berikut adalah langkah-langkahnya.

Setelah itu Anda akan disuguhkan informasi mendetail mengenai kendaraan Anda, termasuk jumlah pajak-pajak yang harus dibayarkan atau biaya balik nama kendaraan. Dari sana bisa dihitung berapa-kira biaya diperlukan. Namun perlu diketahui bahwa masing-masing provinsi memiliki situs yang berbeda dan belum tentu menyediakan informasi serupa.


Terkini

motor
Desta kecelakaan saat touring pakai Ducati DesertX

Desta Kecelakaan Saat Touring Pakai Ducati DesertX di NTB

Desta kecelakaan saat memarkirkan Ducati DesertX yang digunakannya buat touring di kawasan Sembalun, NTB

mobil
Diler Xpeng Puri Dibuka, Tawarkan Fasilitas Body and Paint

Diler Xpeng Puri Resmi Dibuka, Tawarkan Fasilitas Body and Paint

Diler Xpeng di Puri, Jakarta Barat siapkan layanan 3S dan perbaikan bodi, ada unit test drive buat konsumen

news
Cek Ganjil Genap Puncak Bogor Pekan Ini, Dimulai 4 Juli 2025

Cek Ganjil Genap Puncak Bogor Pekan Ini, Dimulai 4 Juli 2025

Polres Bogor bakal menerapkan ganjil genap Puncak pada akhir pekan ini untuk melancarkan arus lalu lintas

news
Auksi

Auksi Tingkatkan Layanan Demi Kenyamanan Pelanggan

Auksi melakukan pengembangan layanan dan lokasi lelang baru untuk menjawab kebutuhan para pelanggan setia

mobil
Mobil Listrik Xiaomi YU7

Mobil Listrik Xiaomi YU7 Baru Akan Diekspor 2027, Ini Alasannya

Xiaomi berminat mengekspor mobil listrik ke pasar global, tetapi masih ada satu penghambat yang dihadapi

news
Dugaan Penyebab Kecelakaan yang Tewaskan Diogo Jota di Spanyol

Dugaan Penyebab Kecelakaan yang Tewaskan Diogo Jota di Spanyol

Lamborghini yang dikendaraan Diogo Jota bersama sang adik terbakar saat kecelakaan di jalan tol A52, Spanyol

news
Persimpangan jalan

Dishub DKI Siapkan Teknologi Senilai Rp 120 Miliar Buat Atasi Macet

Dishub DKI menyiapkan teknologi senilai Rp 120 miliar untuk mengatasi kemacetan lalu lintas yang ada di Ibu Kota

mobil
Merek Jepang Diajak Ikut Manfaatkan Insentif Impor Mobil Listrik

Merek Jepang Diajak Ikut Manfaatkan Insentif Impor Mobil Listrik

Pemerintah terbuka jika merek Jepang mau ikut program insentif impor mobil listrik seperti yang dinikmati BYD