Merek Mobil Listrik Terlaris Oktober 2025, Ada Polytron
14 November 2025, 22:00 WIB
Penjualan mobil di Malaysia tembus 800 ribu buat pertama kalinya, didukung berbagai kebijakan dari pemerintah
Oleh Serafina Ophelia
“Makanya saya katakan, kita perlu grand design menyeluruh. Sehingga begitu orang datang, investasinya jangka panjang,” kata Kukuh Kumara, Sekretaris Umum Gaikindo saat ditemui di Jakarta Selatan, Sabtu (25/1).
Ia juga berharap kebijakan-kebijakan pendukung industri otomotif dari pemerintah seperti insentif bisa konsisten dan berlaku dalam jangka panjang.
Lalu insentif tidak hanya berfokus pada BEV (Battery Electric Vehicle) saja tetapi juga jenis lain seperti HEV (Hybrid Electric Vehicle). Sehingga bisa memberikan bantuan signifikan mendorong berbagai segmen kendaraan penumpang.
“Semua kita jaga dan kembangkan. ICE, Hybrid, PHEV, EV, flexy engine, semua bisa kita kerjakan di sini dan kita punya sumber dayanya,” ucap Kukuh.
Meskipun belum mengalahkan penjualan mobil Indonesia, kenaikan pesat di Malaysia patut jadi perhatian. Ada peluang posisi bertahan Indonesia bisa digantikan oleh Malaysia.
Penjualan mobil Malaysia juga dibantu oleh adanya Proton, mobil nasional di negeri jiran. Proton sempat dijual di Indonesia sebelum akhirnya hengkang pada 2019 karena kalah bersaing.
Sementara Indonesia belum memiliki mobil nasional, namun telah merakit lokal beberapa model Daihatsu buat diekspor termasuk ke Malaysia.
Lalu salah satu brand dari Geely Group masuk Indonesia pakai nama Aletra yang diklaim merupakan merek Indonesia. Aletra telah membangun pusat pengembangan di Alam Sutera dan bakal merakit mobil secara lokal dengan berbagai penyesuaian khusus pasar RI.
Harapannya dapat membantu penjualan mobil nasional serta mempercepat adopsi elektrifikasi di dalam negeri.
Terakhir, ada tambahan insentif mobil hybrid dari pemerintah sebesar tiga persen. Harapannya rangkaian kebijakan itu bisa mendorong penjualan secara signifikan dan pertahankan posisi Indonesia sebagai pemimpin penjualan mobil di ASEAN.
Artikel Terpopuler
1
2
3
4
5
Artikel Terkait
14 November 2025, 22:00 WIB
14 November 2025, 16:00 WIB
14 November 2025, 10:00 WIB
14 November 2025, 09:00 WIB
14 November 2025, 07:00 WIB
Terkini
17 November 2025, 13:00 WIB
Mobil listrik Honda Super One mulai dites jalan sebagai persiapan sebelum dijual di Indonesia tahun depan
17 November 2025, 12:00 WIB
Duo Marquez bersaudara mampu mendominasi papan atas klasemen akhir MotoGP 2025 setelah tampil sangat impresif
17 November 2025, 11:00 WIB
Mitsubishi Fuso nilai wacana uji kir di bengkel resmi bisa memudahkan pelanggan dalam menjalankan kewajibannya
17 November 2025, 10:00 WIB
Ajang Honda Modif Contest 2025 berhasil menemukan karya ciamik sepeda motor yang terus-menerus berkembang
17 November 2025, 08:00 WIB
Sebagian ruas jalan di Tol Cipularang dan Padaleunyi ditutup untuk dilakukan perbaikan selama sepekan
17 November 2025, 07:00 WIB
Kementerian Perhubungan gelar pembatasan lalu lintas di kawasan wisata saat libur Natal dan tahun baru
17 November 2025, 06:00 WIB
Agar tidak terkena tilang saat Operasi Zebra 2025, Anda bisa memanfaatkan kehadiran SIM keliling Bandung
17 November 2025, 06:00 WIB
Lima lokasi SIM keliling Jakarta kembali dibuka seperti biasa, bisa untuk perpanjangan SIM A maupun C