Truk Cina Disebut Mulai Gerus Pasar Kendaraan Komersil Indonesia
23 Desember 2025, 09:00 WIB
Massiv baru saja meluncurkan aki baru yang diklaim cocok digunakan untuk kendaraan-kendaraan komersial
Oleh Satrio Adhy
Dengan begitu Massiv Thunder Maintenance Free Big Size mampu dibandingkan sama produk konvensional.
"Tak perlu lagi pengecekan aki yang harus rutin dilakukan seperti pada aki konvensional," tegas Tumenggung.
Sebagai informasi, Massiv Thunder Maintenance Free Big Size dirancang sebagai menjadi aki tahan banting dengan kinerja maksimal.
Aki satu ini juga diklaim minim penguapan. Sehingga mampu meminimalisir korosi pada kendaraan.
"Aki Massive Thunder Maintenance Free, menggunakan teknologi Double Lid dengan labirin cover sehingga penguapan air aki sangat minim. Ini yang menjaga keawetan aki untuk tetap bekerja secara optimal," kata Heru Darmawan, Production & Quality Assurance Department Head, Trimitra Baterai Prakasa selaku manufaktur Aki Massiv.
Terakhir Hendra mengungkapkan kalau harga aki Massiv Thunder Maintenance Free Big Size sangat kompetitif.
Jadi diharapkan bisa memikat lebih banyak konsumen. Terutama para pengguna kendaraan komersial.
Artikel Terpopuler
1
2
3
4
5
Artikel Terkait
23 Desember 2025, 09:00 WIB
21 Desember 2025, 09:00 WIB
10 Desember 2025, 16:00 WIB
19 November 2025, 08:00 WIB
17 November 2025, 11:00 WIB
Terkini
08 Januari 2026, 08:00 WIB
Penerapan kebijakan opsen PKB dan BBNKB di beberapa daerah di Indonesia berpotensi mengalami perubahan
08 Januari 2026, 07:00 WIB
Meluncur sebagai Toyota Hilux Travo di Thailand, pikap generasi kesembilan ini terdaftar di laman DJKI
08 Januari 2026, 06:00 WIB
Ganjil genap Jakarta digelar pada puluhan ruas jalan utama untuk atasi kemacetan lalu lintas di Ibu Kota
08 Januari 2026, 06:00 WIB
SIM keliling Bandung hari ini beroperasi sejak pagi, jadi pastikan Anda tidak telat ketika menyambanginya
08 Januari 2026, 06:00 WIB
SIM keliling Jakarta tidak ada dispensasi keterlambatan, pastikan tepat waktu memperpanjang masa berlaku
07 Januari 2026, 20:00 WIB
BMW menyematkan Intelligent personal assistant baru di iX3 yang terintegrasi dengan ekosistem milik Amazon
07 Januari 2026, 19:17 WIB
Insentif mobil listrik dari pemerintah jadi salah satu daya tarik, namun belum ada kepastian di 2026
07 Januari 2026, 18:00 WIB
Kepadatan energi baterai pada sebuah EV menawarkan beberapa keunggulan, seperti efisiensi biaya yang diperlukan