Lokasi SIM Keliling Jakarta Hari Ini di Akhir Pekan, Jumat 9 Mei
09 Mei 2025, 06:16 WIB
Bagi Anda yang ingin mengurus dokumen berkendara bisa memanfaatkan SIM Keliling Jakarta yang beroperasi sejak pagi
Oleh Satrio Adhy
TRENOTO – Berbagai fasilitas dihadirkan Polda Metro Jaya guna mempermudah urusan masyarakat. Seperti halnya memperpanjang masa berlaku SIM (Surat Izin Mengemudi).
Sebab masa berlaku dari SIM hanya lima tahun sejak tanggal pembuatan. Jika terlewat maka tidak bisa diperpanjang.
Sesuai dengan Peraturan Kapolri nomor 5 tahun 2021 pasal 4. Kemudian ada di Undang-Undang nomor 22 tahun 2009 mengenai Lalu Lintas dan Angkutan Jalan pasal 85 ayat 2.
Karenanya jangan sampai lengah memperhatikan kedaluwarsa SIM Anda. Terlebih sekarang sudah tidak sulit lagi mengurusnya.
Masyarakat bisa menemukan SIM Keliling Jakarta hari ini di sejumlah titik. Pasalnya Polda Metro Jaya menyebarnya di lima tempat berbeda.
Sehingga pemohon dapat memilih lokasi SIM keliling terdekat dari rumah. Menjadi solusi bagi yang ingin melakukannya dengan mudah.
Menyitat NTMC, Jadwal SIM Keliling Jakarta beroperasi sejak pukul 08.00-14.00 WIB. Warga pun dapat datang lebih pagi guna menghindari antrean.
Pilihan tepat buat Anda yang sibuk atau tidak memiliki waktu banyak. Pasalnya semua proses perpanjangan dilakukan di satu tempat strategis.
Di sisi lain biaya perpanjang SIM A sesuai PP Nomor 60 Tahun 2016 tentang Penerimaan Negara Bukan Pajak dikenakan Rp80 ribu. Kemudian untuk golongan C tarifnya Rp75 ribu saja.
Perlu dicatat jumlah di atas bakal bertambah karena pemohon diwajibkan menjalani pemeriksaan kesehatan sama tes psikologi. Keduanya masing-masing memiliki tarif Rp25 ribu serta Rp50 ribu.
Artikel Terpopuler
1
2
3
4
5
Artikel Terkait
09 Mei 2025, 06:16 WIB
08 Mei 2025, 06:00 WIB
07 Mei 2025, 06:08 WIB
06 Mei 2025, 06:03 WIB
05 Mei 2025, 06:00 WIB
Terkini
12 Mei 2025, 11:00 WIB
Jasa Marga ungkap terjadi kenaikan arus lalu lintas saat libur Waisak hingga terjadi kepadatan lalu lintas
12 Mei 2025, 09:00 WIB
BYD mendaftarkan desain model baru di RI, dari segi eksterior tampak identik dengan Denza D9 versi PHEV
12 Mei 2025, 07:48 WIB
Marc Marquez berhasil menjauh dari sang adik, yakni Alex di papan atas klasemen sementara MotoGP 2025
12 Mei 2025, 06:00 WIB
Ganjil genap Jakarta tidak berlaku selama libur dan cuti bersama hari raya waisak untuk mudahkan mobilitas warga
11 Mei 2025, 20:39 WIB
Tidak ada yang menduga kalau Johann Zarco berhasil membawa LCR Honda menjadi pemenang di MotoGP Prancis 2025
11 Mei 2025, 18:44 WIB
BYD masih mempertahankan posisinya dan catat kenaikan penjualan, berikut 10 merek mobil terlaris April 2025
11 Mei 2025, 14:00 WIB
Berdasarkan data milik AISI di laman resminya, wholesales motor baru di April 2025 kembali merosot cukup dalam
11 Mei 2025, 12:00 WIB
Baru diluncurkan di pasar Cina, Honda bicara peluang PT HPM menghadirkan mobil listrik seri Ye di RI