SIM Keliling Jakarta Beroperasi 20 November, Simak Tempatnya
20 November 2025, 06:00 WIB
Manfaatkan layanan SIM keliling Jakarta di akhir pekan ini, berikut kami rangkum informasi lengkapnya
Oleh Serafina Ophelia
KatadataOTO – Layanan SIM keliling Jakarta masih tersedia menjelang akhir pekan. Masyarakat dapat memanfaatkannya untuk melakukan perpanjangan masa berlaku Surat Izin Mengemudi.
Ada lima lokasi disediakan oleh Polda Metro Jaya. Tetapi, SIM keliling Jakarta hanya dapat melayani perpanjangan SIM A dan C saja.
Pemilik SIM B perlu langsung mendatangi kantor Satpas terdekat. Kemudian tidak ada dispensasi keterlambatan, lalu SIM yang sudah berstatus kedaluwarsa tidak dapat diproses di SIM keliling Jakarta.
Pastikan SIM masih berlaku apabila ingin diperpanjang di layanan ini. Lebih lengkap, berikut rangkuman informasi SIM keliling Jakarta yang beroperasi hari ini.
Biaya perpanjang SIM bervariasi tergantung jenisnya, lalu telah diatur secara hukum dalam PP Nomor 60 Tahun 2016 tentang Penerimaan Negara Bukan Pajak. SIM A dikenakan biaya Rp 80 ribu sedangkan SIM C Rp 75 ribu.
Berdasarkan informasi resmi dari Polda Metro Jaya, layanan SIM keliling Jakarta beroperasi mulai pukul 08:00 sampai 14:00 WIB setiap hari kerja.
Sekadar informasi, biaya tercantum pada aturan tersebut belum mencakup pemeriksaan kesehatan dan test psikologi yang tarifnya sekitar Rp 35 ribu sampai Rp 60 ribu.
Artikel Terpopuler
1
2
3
4
5
Artikel Terkait
20 November 2025, 06:00 WIB
19 November 2025, 06:00 WIB
18 November 2025, 06:00 WIB
17 November 2025, 06:00 WIB
14 November 2025, 06:00 WIB
Terkini
20 November 2025, 18:00 WIB
memiliki tampilan unik dan menarik, Indomobil eMotor Tyranno mendapat respon positif dari masyarakat
20 November 2025, 17:00 WIB
BYD Atto 1 mampu menorehkan kesuksesan setelah resmi diluncurkan dalam gelaran GIIAS 2025 beberapa waktu lalu
20 November 2025, 16:28 WIB
Jepang menduduki peringkat pertama sebagai negara produsen mobil berkualitas versi konsumen Indonesia
20 November 2025, 15:00 WIB
Changan siap berkiprah di Indonesia dalam jangka waktu panjang, berniat buka ribuan lapangan pekerjaan
20 November 2025, 14:00 WIB
Pemerintah Indonesia bakal berfokus pada mobil-mobil dari pabrikan Jepang untuk mandatori Etanol 10 persen
20 November 2025, 13:00 WIB
Sudah dirakit lokal, Polytron masih mengalami kendala dalam memenuhi permintaan yang kian naik di Indonesia
20 November 2025, 12:00 WIB
Alva tidak menyarankan para pengguna motor listrik untuk melakukan remap controller pada produk mereka
20 November 2025, 11:00 WIB
Kolaborasi ciamik tidak hanya menggairahkan pasar, namun kerjasama Motul dan OLXMobbi untungkan konsumen