Cek 5 Lokasi SIM Keliling Jakarta Hari Ini 18 November

Polda Metro Jaya menyiapkan SIM Keliling Jakarta pada hari ini guna melayani para pengendara di Ibu Kota

Cek 5 Lokasi SIM Keliling Jakarta Hari Ini 18 November

Samsat Keliling Jakarta Hari Ini

Selanjutnya Polda Metro Jaya juga memiliki fasilitas Samsat Keliling Jakarta yang melayani masyarakat ingin membayar PKB (Pajak Kendaraan Bermotor).

Pelayanan itu bisa ditemukan di sejumlah daerah Jadetabek (Jakarta, Depok, Tangerang maupun Bekasi) serta lebih banyak dari SIM Keliling Jakarta.

Patut diketahui Samsat Keliling Jakarta hanya menerima STNK (Surat Tanda Nomor Kendaraan) yang masih berlaku. Kemudian untuk pembayaran pajak tahunan.

Sama seperti perpanjang SIM, terdapat beberapa syarat harus dibawa wajib pajak. Mulai dari STNK, KTP maupun BPKB asli juga salinannya.

Syarat perpanjang STNK
Photo : KatadataOTO

Lokasi Samsat Keliling Jakarta Hari Ini, Senin (18/11)

  • Jakarta Pusat di halaman parkir Samsat setempat
  • Lapangan Banteng
  • Jakarta Utara di halaman parkir Samsat setempat
  • Masjid Al-Musyawarah Kelapa Gading
  • Jakarta Barat di Mall Citraland
  • Jakarta Selatan di lapangan parkir Samsat setempat
  • Jalan Taman Makam Pahlawan Kalibata
  • Jakarta Timur di lapangan Tenis Samsat setempat
  • Pasar Induk Kramat Jati

Lokasi Samsat Keliling Tangerang

  • Kota Tangerang di lapangan parkir Samsat setempat
  • Palem Semi Karawaci, Perumnas Dua Karawaci
  • Rumah Kantor (Rukan) Pasar Segar (Fresh Market) Green Lake City di Ketapang
  • Cipondoh
  • Giant Poris Batuceper
  • Kota Tangerang Selatan di halaman Parkir Samsat Serpong
  • Pusat Perdagangan Internasional (International Trade Centre/ITC)
  • Bumi Serpong Damai (BSD)
  • Kantor Kecamatan Pondok Betung serta Pasar Gintung Timur Ciputat
  • Kabupaten Tangerang di Pasar Modern Intermoda Cisauk
  • Mal Summarecon Digital Center (SDC) Kelapa Dua

Lokasi Samsat Keliling Bekasi

  • Kota Bekasi di Danau Cipeucang Mustika Jaya
  • Kabupaten Bekasi di Pasar Bersih Cikarang.

Terkini

news
Ganjil genap Jakarta

Ganjil Genap Jakarta 18 November 2024, Awas Ada Tilang ETLE

Ganjil genap Jakarta 18 November 2024 digelar dengan pengawasan ketat dari kepolisian dan kamera ETLE

news
Jadwal dan Lokasi SIM Keliling Bandung

Jadwal dan Lokasi SIM Keliling Bandung Hari Ini 18 November

Kembali beroperasi seperti biasa di awal pekan, berikut jadwal dan lokasi SIM keliling Bandung hari ini

mobil
Hyundai Ioniq 9 Debut Akhir Bulan, Ini Bedanya dari Versi Konsep

Hyundai Ioniq 9 Debut Akhir Bulan, Ini Bedanya dari Versi Konsep

Hyundai Ioniq 9 bakal jadi saudara Kia EV9, ada beberapa perbedaan antara versi produksi dengan konsepnya

otosport
Jorge Martin Juara Dunia MotoGP Meski Bagnaia Menang di Catalan

Jorge Martin Juara Dunia MotoGP 2024, Bagnaia Menang di Barcelona

Jorge Martin sukses menjadi juara dunia MotoGP 2024 meski tidak berhasil memenangi seri Barcelona 2024

news
Rekayasa lalu lintas saat debat calon gubernur

Dishub Siapkan Rekayasa Lalu Lintas Saat Debat Pilkada Jakarta

Dinas Perhubungan siapkan rekayasa lalu lintas saat debat Pilkada Jakarta untuk hindari terjadi kepadatan

mobil
Suzuki Ertiga Hybrid bekas

3 Pilihan Suzuki Ertiga Hybrid Bekas 2023, DP Cuma Rp 10 Juta

Suzuki Ertiga Hybrid bekas lansiran 2023 makin banyak pilihan dengan beragam kemudahan seperti DP Rp 10 juta

mobil
Ford Siap Bawa Ranger Raptor Teranyar di GJAW 2024

Ford Siap Bawa Ranger Raptor Terbaru di GJAW 2024

Bakal diperkenalkan dan bisa dipesan oleh konsumen, Ford siap hadirkan Ranger Raptor 3.000 cc di GJAW 2024

otosport
Francesco Bagnaia Bongkar Kelemahan Martin saat Sprint Race

Francesco Bagnaia Bongkar Kelemahan Martin saat Sprint Race

Francesco Bagnaia menilai Jorge Martin cukup tertekan saat Sprint Race sehingga gagal tampil maksimal