Auto2000 Kembali Gelar Lomba Antar Mekanik, Tingkatkan Kompetensi

Auto2000 kembali menggelar Best People Contest 2024 guna meningkatkan kemampuan para mekanik melayani konsumen

Auto2000 Kembali Gelar Lomba Antar Mekanik, Tingkatkan Kompetensi

Sehingga tersaring sejumlah peserta buat berlaga di partai final. Para mekanik diadu untuk menentukan siapa yang terbaik.

Persiapan Panjang Para Peserta

Di sisi lain Nurul Huda pemenang dari kategori Mekanik THS (Toyota Home Service) mengaku telah menjalani persiapan cukup panjang.

“Untuk persiapan lebih mematangkan SOP (Standard Operating Procedure) pelayanan kepada pelanggan. Lalu pengetahuan mengenai produk THS, jadi benar-benar haru dipelajari dari awal lagi,” kata Huda.

Auto2000 Kembali Gelar Lomba Antar Mekanik, Tingkatkan Kompetensi
Photo : KatadataOTO

Huda pun menuturkan kalau ia juga harus mengerti berbagai permasalahan pada mobil Toyota. Jadi dia bisa mencari jalan keluar buat memperbaiki kendaraan konsumen.

“Jadi kita seperti mekanik konsultan Toyota. Ketika ditanya apa saja harus tahu, sehingga dapat menjelaskan ke pelanggan,” Huda menutup perkataannya.

Daftar Pemenang BPC 2024

Kategori GR Technician

  1. Edo Aldriansyah: Auto2000 Bekasi Barat
  2. Deni Mustika: Auto2000 Bandung Cibiru
  3. Gilang Maulana: Auto2000 Soekarno-Hatta

Kategori Service Advisor

  1. Putra Suprayogi: Auto2000 Lenteng Agung
  2. Adi Jatmiko: Auto2000 Jember
  3. Deni Rizki: Auto2000 Cibinong

Kategori Partsman

  1. Tri Mulyanto: Auto2000 Kelapa Gading
  2. Hari Wibowo: Auto2000 Puri Kembangan
  3. Ade Trisno: Auto2000 Cikampek

Kategori Foreman

  1. Jhony Asmara: Auto2000 Pramuka
  2. I Komang K: Auto2000 Denpasar
  3. M. Nurul: Auto2000 Balikpapan Sudirman

Kategori THS – Auto2000 Home Service

  1. Nurul Huda: Auto2000 Garuda
  2. Sidik Sunarto: Auto2000 Jayakarta
  3. Rizkie Maulana: Auto2000 Bekasi Timur

Terkini

otosport
Bagnaia Taruh Harapan di Australia, Tutup Kisruh MotoGP Mandalika

Tantangan Bagnaia di Australia, Tutup Kisruh MotoGP Mandalika

Francesco Bagnaia perlu berusaha keras di Australia, perlebar jarak dari Marco Bezzecchi pasca Mandalika

mobil
Perjanjian RI-Uni Eropa, Angin Segar buat Merek Mobil Eropa

Perjanjian RI-Uni Eropa, Angin Segar buat Merek Mobil Eropa

Merek mobil Eropa seperti BMW dan Mercedes-Benz berpeluang diuntungkan regulasi RI-Uni Eropa yakni IEU-CEPA

motor
Suzuki V-Strom 250 SX Terbaru

Suzuki V-Strom 250 SX 2025 Meluncur, Ada Empat Warna Baru

Motor adventure Suzuki V-Strom 250 SX mendapatkan penyegaran di India, tambah variasi kelir buat konsumen

mobil
Shell Indonesia

Shell Indonesia Gelar Pelatihan Mekanik, Diikuti 1.800 Peserta

Shell Indonesia menggelar pelatihan mekanik yang diikuti oleh 1.800 peserta dari seluruh bengkel rekanan

mobil
Sinyal Mazda 6 Sedan dan Estate Pamit dari Indonesia

Sinyal Mazda 6 Sedan dan Estate Pamit dari Indonesia

Mazda Indonesia siapkan model baru untuk menggantikan model Mazda 6 yang sudah tidak diproduksi lagi

news
Kemenhub Susun Tim Atasi Truk ODOL, Atur Jam Kerja Sopir

Kemenhub Susun Tim Atasi Truk ODOL, Atur Jam Kerja Sopir

Penertiban truk ODOL diyakini tidak menimbulkan kerugian ekonomi dan bantu perbaiki kesejahteraan pengemudi

news
BP AKR Ingin Segera Pulihkan Stok BBM Agar Tidak Langka Lagi

BP AKR Ingin Segera Pulihkan Stok BBM Agar Tidak Langka Lagi

Demi mengatasi kelangkaan BBM yang sudah berjalan lama, BP AKR segera mematangkan kerja sama dengan Pertamina

otosport
Pertamina Lanjutkan Perpanjang Kolaborasi dengan VR46 di MotoGP

Pertamina Ingin Perpanjang Kolaborasi dengan VR46 di MotoGP

Pertamina beri sinyal untuk memperpanjang kerja sama mereka dengan skuad VR46 Racing Team di ajang MotoGP