5 Destinasi Touring Motor di Akhir Pekan Tak Jauh dari Jakarta

Terdapat lima destinasi touring motor yang bisa dipilih untuk menghabiskan libur akhir pekan setelah Idul Adha

5 Destinasi Touring Motor di Akhir Pekan Tak Jauh dari Jakarta

Karena sangat luas, tentunya tidak cukup dijelajahi dalam satu hari. Apalagi Geopark Ciletuh sendiri dibagi menjadi tiga area, yaitu Geoarea Ciletuh, Geoarea Simpenan dan Geoarea Cisolok.

Semakin menarik karena di sana ada sekitar 50 objek wisata bisa dinikmati. Untuk menuju ke destinasi touring motor yang ketiga ini membutuhkan waktu sekitar lima sampai enam jam dari Jakarta.

  1. Pantai Sawarna

Keempat ada Pantai Sawarna terletak di Provinsi Banten, sekitar 200 kilometer dari Ibu kota. Kawasan wisata itu menawarkan pemandangan pantai selatan Pulau Jawa.

Photo : Istimewa

Bagi pecinta otomotif, akses menuju Pantai Sawarna sepertinya cocok. Pasalnya bakal disuguhkan medan berkelok hingga naik turun yang membuat perjalanan semakin menyenangkan.

  1. Situ Patenggang, Bandung

Destinasi touring motor yang tidak jauh dari Jakarta terakhir ada Situ Patenggang di Kabupaten Bandung, Jawa Barat. Suasana hijau, sejuk serta banyak pohon pinus bisa menjadi pilihan menghabiskan waktu akhir pekan.

Tak heran jika tempat ini cukup favorit bagi warga Ibu Kota dan sekitarnya. Tentunya, berwisata ke sana sambil touring akan menyegarkan pikiran.

Pasalnya rute menuju Situ Patenggang cukup mudah dijangkau. Dari kota Bandung Anda bisa langsung menuju ke arah Ciwidey dengan jalur berkelok-kelok dan naik turun.


Terkini

otosport
Dani Pedrosa

Aturan Baru untuk MotoGP 2027 Diyakini Buat Persaingan Sengit

Aturan baru MotoGP 2027 mencakup penurunan kapasitas mesin, Dani Pedrosa ungkap keunggulannya buat pembalap

modifikasi
Penta Prima

Penta Prima Luncurkan Empat Produk Baru, Goda Pencinta Otomotif

Produk baru dari Penta Prima diklaim memiliki sejumlah keunggulan, harga kompetitif dengan kualitas terjamin

mobil
Chery

Menakar Peluang Chery Tiggo 7 CSH Hadir di Indonesia

Chery TIggo 7 CSH berpeluang mengisi lini kendaraan ramah lingkungan PT CSI di dalam negeri, ini wujudnya

modifikasi

Transformasi Ferarri F40 Pakai Wide Body Lebih Agresif

Ferarri F40 disematkan wide body milik Fully Leaded

mobil
Hongqi

Menanti Hongqi Ramaikan Jalanan RI, Saingan Rolls-Royce Asal Cina

Hongqi punya sejumlah model kendaraan mewah yang menarik dan berpeluang dihadirkan di Indonesia tahun ini

mobil
Toyota Veloz Hybrid

Toyota Veloz Hybrid Mulai Dikirim ke Konsumen sebelum Lebaran

Toyota Veloz Hybrid diharapkan bisa sampai ke konsumen sebelum momentum libur Lebaran pada Maret 2026

mobil
BMW

Harga Mobil BMW Turun Demi Bisa Bersaing dengan Produk Cina

Penurunan harga BMW di pasar Cina sudah resmi diberlakukan sejak 1 Januari 2026 dengan besaran bervariasi

mobil
Penjualan Mobil

Proyeksi Penjualan Mobil Baru di 2026, Sulit Tembus 1 Juta Unit

Melihat ketidakpastian insentif tahun ini, ekonom yakin penjualan mobil baru belum bisa tembus 1 juta unit