BYD Rayakan Tiga Dekade, Siapkan Satu Unit M6 Gratis di GJAW 2024
23 November 2024, 07:00 WIB
Membuktikan inovasi kendaraan listrik bisa diterapkan pada sportscar, ini keunggulan BYD YangWang U9
Oleh Serafina Ophelia
Tenaga dihasilkan dari empat motor elektrik, puncaknya di 1.287 hp sedangkan torsi maksimum 1.680 Nm.
Ketika ditest di Shanghai International Circuit, kecepatan maksimum YangWang U9 adalah 309,19 km/jam. Lap time mobil tersebut tercatat 2 menit 17 detik.
Buat perbandingan, Porsche Panamera Turbo yang merupakan plug-in hybrid di sirkuit sama hanya sedikit lebih lambat di 2 menit 27 detik. Sedangkan sportscar listrik murni Nio EP9 masih tercepat yakni 2 menit 1 detik.
Dimensi PxLxT YangWang U9 adalah 4.966 mm x 2.029 mm x 1.295 mm sementara wheelbase di 2.900 mm.
Sama seperti model U8 sportscar ini dibekali kemampuan Tank Turn lalu ada fitur ADAS DiPilot serta Autonomous Parking Assistant. Di sektor kaki-kaki BYD YangWang U9 menggunakan ban Pirelli P-Zero berukuran 21 inci.
Masih sama seperti lini BYD lainnya, YangWang U9 dibekali baterai lithium iron phsphate Blade Battery. Kapasitasnya 80 kWh, menyuguhkan daya jelajah 465 km berdasarkan pengetesan CLTC.
Meski interior sederhana, sistem di kokpit menggunakan DiLink dan terintegrasi 5G dan cip 4nm hasil pengembangan BYD bersama Qualcomm.
Di Tiongkok keran pemesanan sudah mulai dibuka. Harga YangWang U9 mulai dari 236.000 USD atau setara Rp3,71 miliar dalam kurs rupiah.
Artikel Terpopuler
Artikel Terkait
23 November 2024, 07:00 WIB
22 November 2024, 22:00 WIB
22 November 2024, 19:00 WIB
22 November 2024, 17:00 WIB
22 November 2024, 15:37 WIB
Terkini
23 November 2024, 11:00 WIB
MG G90 hadir perdana di Indonesia melalui ajang GJAW 2024 namun belum dijual hanya sebatas dipamerkan saja
23 November 2024, 10:00 WIB
Wuling BinguoEV dipersiapkan sebagai hadiah utama dalam pameran Gaikindo Jakarta Auto Week (GJAW) 2024
23 November 2024, 09:00 WIB
Agus Gumiwang mengaku tengah mengusulkan insentif mobil hybrid buat didiskusikan dan segera dikucurkan
23 November 2024, 08:00 WIB
CHery J6 resmi meluncur di GJAW 2024 dengan harga mulai dari Rp 498 juta dan tersedia varian tambahan yaitu Phantom
23 November 2024, 07:00 WIB
BYD merayakan 30 tahun eksistensi mereka di dunia EV dengan menghadirkan beragam promo menarik di GJAW 2024
23 November 2024, 06:00 WIB
Mengusung konsep SUV Coupe, Citroen Basalt resmi diperkenalkan ke konsumen di pameran otomotif GJAW 2024
22 November 2024, 23:00 WIB
Mazda tawarkan promo menarik di GJAW 2024 termasuk bunga 0 persen untuk seluruh model yang mereka miliki
22 November 2024, 22:00 WIB
Isi lini MPV listrik premium di RI, Maxus merilis dua model baru dengan harga mulai dari Rp 788 jutaan