Hyundai Stargazer Cartenz versi Ambulans Meluncur untuk Sumatera
01 Januari 2026, 13:00 WIB
Perbanyak pilihan mobil listrik harga kompetitif, Hyundai Creta EV dipastikan meluncur Januari 2025 di India
Oleh Serafina Ophelia
Hyundai diperkirakan pakai baterai berkapasitas 45 kWh untuk model itu, menyuguhkan daya jelajah sampai 450 km dalam satu kali pengecasan. Buat perbandingan, Kona Electric yang bakal dibanderol Rp 500 jutaan punya klaim jarak tempuh 600 km.
Sebelumnya diberitakan, alasan Hyundai pilih India untuk lebih dulu memasarkan Creta EV adalah kebijakan suportif.
Terlebih persentase pemilik kendaraan listrik di India terbilang besar yakni 90 persen, meski mayoritas adalah pengguna kendaraan roda dua atau sepeda motor.
"India akan menjadi raksasa global di semua sektor kendaraan listrik pada 2030," kata Kamran Rizvi, sekretaris Ministry of Heavy Industries India.
Sebagai informasi, Hyundai Creta sudah dijual di Indonesia berkonfigurasi mesin bensin. Diklaim memiliki banyak peminat, beberapa waktu lalu PT HMID (Hyundai Motors Indonesia) rilis Creta Dynamic Black Edition dengan eksterior sporti serba hitam.
Bicara mobil listrik PT HMID telah mengonfirmasi kehadiran Kona Electric, harga di bawah Ioniq 6 dan Ioniq 5. Sehingga diharapkan bisa tambah opsi kendaraan ramah lingkungan bagi masyarakat.
Artikel Terpopuler
1
2
3
4
5
Artikel Terkait
01 Januari 2026, 13:00 WIB
22 Desember 2025, 10:00 WIB
17 Desember 2025, 21:00 WIB
06 Desember 2025, 09:00 WIB
05 Desember 2025, 07:00 WIB
Terkini
03 Januari 2026, 15:00 WIB
TAM memutuskan mempertahankan harga Toyota Veloz Hybrid agar konsumen semakin tertarik membeli produk mereka
03 Januari 2026, 11:00 WIB
Setidaknya penundaan kebijakan opsen PKB dan BBNKB mampu memberikan dampak positif bagi pasar motor baru
03 Januari 2026, 09:00 WIB
Penjualan mobil listrik BYD di 2025 mencapai 2,26 juta unit lampaui Tesla yang hanya mampu melepas 1,64 juta unit
03 Januari 2026, 07:00 WIB
Mitsubishi Pajero generasi terbaru diyakini jadi bagian dari line up produk anyar pabrikan Jepang itu di 2026
02 Januari 2026, 20:22 WIB
Persaingan baru, rookie Diogo Moreira dan Toprak Razgatlioglu siap meramaikan ajang balap MotoGP 2026
02 Januari 2026, 19:00 WIB
Julian Johan sudah melakukan berbagai persiapan guna berlaga di Rally Dakar 2026, seperti latihan di Maroko
02 Januari 2026, 18:46 WIB
Taksi listrik Green SM kembali alami kecelakaan, pengamat sorot pentingnya pelatihan softskill pengemudi
02 Januari 2026, 17:00 WIB
Penjualan BYD di Indonesia selama periode 2024-2025 tembus 50 ribu unit dan wajib dirakit lokal tahun ini