Jajal Performa Maksimal Hyundai Ioniq 5 N di Sirkuit Mandalika

Merasakan performa serta fitur unggulan Hyundai Ioniq 5 N di sirkuit Mandalika, Lombok, Nusa Tenggara Barat

Jajal Performa Maksimal Hyundai Ioniq 5 N di Sirkuit Mandalika
Rating Trenoto :

Mobil Listrik yang menawarkan performa dan fitur ciamik

Beberapa fitur sulit dioperasikan

KatadataOTO – Hyundai Ioniq 5 N hadir dengan berbagai keunggulan di sektor performa. Terlahir sebagai mobil listrik, kendaraan ini juga dibekali fitur-fitur menggoda.

KatadataOTO berkesempatan untuk mencoba unit tersebut dalam acara Ioniq 5 N Track Day pada 11 – 13 November 2024. Bertempat di sirkuit Mandalika, Lombok, Nusa Tenggara Barat (NTB), pengujian dibagi menjadi beberapa Section.

Walhasil setiap peserta dapat merasakan seluruh keunggulan yang disematkan dalam unit.

Hyundai Ioniq 5 N sendiri dibangun dengan mewarisi tiga pilar utama yakni Racetrack Capability, Corner Rascal dan Everyday Sports Car. Sehingga tidak hanya kencang, namun tetap menyenangkan dikendarai.

Hyundai Ioniq 5 N
Photo : Istimewa

Pengujian sendiri ditemani oleh instruktur berpengalaman untuk memastikan keamanan para peserta. Mereka juga melakukan demonstrasi terlebih dahulu agar bisa memaksimalkan sensasi seluruh fitur.

N Launch Control

Ini merupakan teknologi yang banyak diterapkan oleh mobil maupun motor balap modern. Sehingga kendaraan bisa mendapatkan traksi maksimal terkhusus pada saat Start.


Terkini

news
Jadwal dan Lokasi SIM keliling Bandung hari ini

Jadwal dan Lokasi SIM Keliling Bandung Hari Ini 14 November 2024

Pemilik SIM A dan C bisa manfaatkan layanan tersebut, berikut jadwal dan lokasi SIM keliling Bandung hari ini

news
Ganjil genap Jakarta

Ganjil Genap Jakarta 14 November 2024, Awas Kena Tilang ETLE

Ganjil genap Jakarta 14 November 2024 diawasi ketat oleh pihak kepolisian dengan dukungan dari kamera ETLE

news
Lokasi SIM Keliling Jakarta Hari Ini 14 November, Catat Jadwalnya

Lokasi SIM Keliling Jakarta Hari Ini 14 November, Catat Jadwalnya

SIM Keliling Jakarta melayani masyarakat Ibu Kota yang ingin mengurus dokumen berkendara pada hari ini

mobil
BYD incar pasar Korea Selatan

BYD Siap Tantang Dominasi Hyundai dan Kia di Korea Selatan

BYD incar pasar Korea Selatan setelah sukses mendapat respon positif dari berbagai negara termasuk Indonesia

news
Simak Jam Rawan Kecelakaan di Tol, Pukul Segini Paling Banyak

Simak Jam Rawan Kecelakaan di Tol, Pukul Segini Paling Banyak

Menurut data dari hasil evaluasi Jasa Marga pada 2024, ditemukan jam rawan kecelakaan yang patut diwaspadai

mobil
Pindad Maung MV3

Bukan Cuma Presiden, TNI AL akan Diperkuat 80 Pindad Maung

TNI AL akan diperkuat 80 Pindad Maung untuk dijadikan sebagai kendaraan taknis hingga operasional prajurit

mobil
Chery Bakal Luncurkan Produk Baru di 2025, Ada Tiggo 8 Pro PHEV

Chery Bakal Luncurkan Lima Produk Baru, Ada Tiggo 8 Pro PHEV

Chery berencana momboyong lima mobil baru tahun depan di Indonesia, salah satunya adalah Tiggo 8 Pro PHEV

mobil
Penjualan Honda Oktober

Penjualan Honda Oktober 2024 Naik Tipis, Brio Masih Mendominasi

Penjualan Honda Oktober 2024 naik tipis dibandingkan bulan lalu dengan Brio masih menjadi tulang punggung