Hasil Sprint Race MotoGP Valencia 2025: Alex Kantongi Kemenangan
15 November 2025, 21:43 WIB
Alex Marquez mengaku kagum dengan besarnya penggelar MotoGP di Indonesia dibandingkan negara lainnya
Oleh Arie Prasetya
KatadataOTO – Antusiasme penggemar Tanah Air disebut beda sendiri oleh Alex Marquez, pembalap BK8 Gresini Racing MotoGP. Sambutan hangat penggemar MotoGP di Indonesia menjadi catatan tersendiri baginya.
Kehadiran puluhan ribu penggemar menjadi kumpulan energi tambahan baginya untuk tampil all out agar dapat membayar antusiasme besar itu. Malah pada kesempatan ini Alex berharap ada ada tambahan seri MotoGP Indonesia di masa depan untuk membayar potensi besar penggemar.
"Saya akan coba menikmati balap akhir pekan ini. Sungguh menyenangkan dapat merasakan lagi atmosfer MotoGP di Indonesia yang diciptakan oleh para penggemar di Lombok (Sirkuit Mandalika)," ungkapnya.
MotoGP Mandalika 2025 akan menjadi kali keempat Indonesia menggelar ajang balap motor paling bergengsi di dunia sejak pertama kali digelar pada 2022. Sirkuit ini punya tata letak yang indah karena tepat di samping pantai Kuta Mandalika.
Sepanjang 2022-2024, Sirkuit Mandalika telah melahirkan tiga juara berbeda. Edisi perdana MotoGP Mandalika dimenangkan oleh Miguel Oliveira, kemudian pada 2023 Pecco Bagnaia juaranya, dan tahun lalu Jorge Martin.
Tentunya tahun ini menjadi kesempatan bagus bagi Alex Marquez untuk naik podium di balap utama MotoGP Mandalika. Diketahui dari tiga kali penyelenggaraan, Alex belum pernah naik podium di Sirkuit Mandalika. Alex Marquez juga sempat mundur dari MotoGP Mandalika 2023 lantaran cedera.
Di Mandalika tahun harusnya menjadi kesempatan besar Alex untuk menorehkan prestasi. Selama ikut balapan di sini ia belum pernah menorehkan prestasi terbaik karena belum pernah sekalipun naik podium. Bahkan pada balap 2023 ia harus mengundurkan diri karena cedera yang dideritanya.
Situasi itu tentu menjadi tantangan tersendiri karena Francesco Bagnaia yang sekarang duduk di posisi ketiga klasemen sementara berupaya untuk merebut gelar runner up MotoGP 2025. Pembalap Ducati tersebut berpotensi meraihnya bila performanya stabil seperti di sirkuit Motegi, Jepang.
Ketika itu dirinya berhasil meraih kemenangan setelah beberapa kali gagal finish pada seri sebelumnya.
Artikel Terpopuler
1
2
3
4
5
Artikel Terkait
15 November 2025, 21:43 WIB
10 November 2025, 09:00 WIB
09 November 2025, 21:14 WIB
09 November 2025, 04:07 WIB
07 November 2025, 15:00 WIB
Terkini
15 November 2025, 21:43 WIB
Alex Marquez berhasil keluar sebagai pemenang pada sprint race MotoGP Valencia 2025 usai menudukkan Acosta
15 November 2025, 15:00 WIB
Koleksi kendaraan Omesh cukup menarik disimak karena mengingat motor miliknya sangat beragam dan unik
15 November 2025, 13:00 WIB
Penjualan Daihatsu alami kenaikan di Oktober 2025, Gran Max Pick Up jadi penyumbang utama sebanyak 4.436 unit
15 November 2025, 11:00 WIB
Bobibos akan diuji oleh dinas dari pemerintah provinsi Jawa Barat untuk memastikan klaim yang sudah dijanjikan
15 November 2025, 09:00 WIB
SUV Mitsubishi Destinator membuktikan kualitasnya berkat fitur-fitur keamanan dan keselamatan di dalamnya
15 November 2025, 07:00 WIB
Jorge Martin mendapatkan izin untuk tampil dan balapan di MotoGP Valencia 2025 di Sirkuit Ricardo Tormo
14 November 2025, 22:00 WIB
Polytron menunjukkan tren positif penjualan mobil listrik di Oktober 2025, salurkan 103 unit ke konsumen
14 November 2025, 21:00 WIB
Ratusan anggota komunitas J6 EVO diajak untuk mengikuti acara yang diinisiasi oleh Chery beberapa waktu lalu